Manuel Neuer Ungkap Spanyol Bisa Jadi Batu Sandungan Jerman di Piala Dunia 2022

Sabtu, 02 April 2022 - 07:31 WIB
loading...
Manuel Neuer Ungkap...
Timnas Jerman menghadapi tantangan besar di Piala Dunia 2022. Pasalnya, pada hajatan sepak bola empat tahunan ini, Der Panzer dihadapkan dengan Spanyol di Grup E / Foto: DW
A A A
ZURICH - Timnas Jerman menghadapi tantangan besar di Piala Dunia 2022. Pasalnya, pada hajatan sepak bola empat tahunan ini, Der Panzer dihadapkan dengan Spanyol di Grup E.

Jerman berada di Grup E bersama Jepang dan pemenang playoff Selandia Baru atau Kosta Rika. Menanggapi hasil undian Piala Dunia 2022, Manuel Neuer meyakini bahwa Spanyol tidak akan membuat langkah Jerman menjadi mudah.

BACA JUGA: Hasil Drawing Piala Dunia 2022: Spanyol Terjebak di Grup Neraka

Neuer meyakini bahwa Spanyol akan menjadi tantangan terberat yang harus dihadapi Jerman di babak penyisihan Grup. Namun begitu, pemain Bayern Muenchen itu meyakini bahwa Der Panzer mampu mengatasinya.

“Kami memiliki beberapa kenangan buruk tentang Spanyol, tetapi kami tidak akan membiarkan hal seperti itu terjadi dua kali,” sambungnya.

BACA JUGA: Hasil Drawing Piala Dunia 2022 Bikin Southgate Cengar-cengir

Pada Piala Dunia 2018 lalu, Jerman yang berstatus sebagai juara bertahan secara mengejutkan harus tersingkir lebih dulu dari babak penyisihan Grup. Namun Neuer yakin bahwa Jerman bisa kembali menunjukan taringnya di Piala Dunia 2022.

“Kami yakin bahwa kami akan memiliki kampanye Piala Dunia yang sukses,” pungkas Neuer.

(yov)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Jadwal dan Link Nonton...
Jadwal dan Link Nonton Spanyol vs Polandia di Billie Jean King Cup Finals 2024
Profil Rodri, Peraih...
Profil Rodri, Peraih Ballon d'Or 2024 yang Buktikan Gelandang Bertahan Juga Bisa Menang
Rodri Menang Ballon...
Rodri Menang Ballon d'Or 2024, Singkirkan Vinicius dan Bellingham!
Hasil UEFA Nations League:...
Hasil UEFA Nations League: Jerman dan Belanda Pesta 5 Gol
Gareth Southgate Mundur...
Gareth Southgate Mundur dari Kursi Pelatih Inggris
Lautan Manusia Penuhi...
Lautan Manusia Penuhi Air Mancur Cibeles Sambut Spanyol Juara Euro 2024
Gareth Southgate Pasrah...
Gareth Southgate Pasrah dengan Masa Depannya usai Inggris Gagal Juara Euro 2024
Mimpi Lamine Yamal Bertemu...
Mimpi Lamine Yamal Bertemu Messi Segera Terwujud, Bakal Adu Skill di Finalissima 2025
Perbandingan Statistik...
Perbandingan Statistik Lamine Yamal vs Lionel Messi di Usia 17 Tahun
Rekomendasi
Cheryl Ruan Disebut...
Cheryl Ruan Disebut Tertarik Pelajari Islam, Ikut Jejak Bobon Santoso Jadi Mualaf?
29 Kombes Pecah Bintang...
29 Kombes Pecah Bintang usai Dimutasi Kapolri pada Maret 2025, Ini Nama-namanya
Israel Mengebom Ibu...
Israel Mengebom Ibu Kota Suriah, Klaim Incar Militan Palestina
Berita Terkini
Fajar Alfian/Rian Ardianto...
Fajar Alfian/Rian Ardianto Gagal Hat-trick Gelar All England: Kami Banyak Error
14 menit yang lalu
2 Pemain Muda Indonesia...
2 Pemain Muda Indonesia Jalani Program Latihan di Akademi Osasuna
54 menit yang lalu
3 Juara Bertahan All...
3 Juara Bertahan All England Tumbang, 2 Jagoan Indonesia Kehilangan Gelar
1 jam yang lalu
Jadwal Liga Champions...
Jadwal Liga Champions Voli Asia 2025: Mengapa Tak Ada Wakil Indonesia?
2 jam yang lalu
Hasil Lengkap Liga Europa:...
Hasil Lengkap Liga Europa: MU Lolos ke Perempat Final, AS Roma Tersingkir
3 jam yang lalu
Fajar/Rian Gagal Pertahankan...
Fajar/Rian Gagal Pertahankan Gelar, 2 Ganda Putra Indonesia Lolos Perempat Final
3 jam yang lalu
Infografis
Harga Tiket Indonesia...
Harga Tiket Indonesia vs Australia di Kualifikasi Piala Dunia 2026
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved