5 Pemain Timnas Indonesia Minim Bermain di Klub tapi Dipanggil Bela Timnas Indonesia

Rabu, 21 September 2022 - 17:02 WIB
loading...
5 Pemain Timnas Indonesia...
Shin Tae-yong sudah mengumumkan skuad berisi 23 pemain Timnas Indonesia, Sabtu (17/9/2022). Menariknya, dari 23 nama yang dipanggil, ada beberapa pemain yang belum bermain reguler di klubnya / Foto: PSSI
A A A
Shin Tae-yong sudah mengumumkan skuad berisi 23 pemain Timnas Indonesia , Sabtu (17/9/2022). Pemanggilan ini dilakukan untuk mempersiapkan laga bertajuk FIFA Matchday melawan Curacao.

Menariknya, dari 23 nama yang dipanggil, ada beberapa pemain yang belum bermain reguler di klubnya. Timnas Indonesia akan menjalani dua laga uji coba melawan Curacao pada 24 September 2022 di Stadion Gelora Bandung Lautan Api.

Tiga hari kemudian, kedua tim kembali bertemu pada laga FIFA Matchday di Stadion Pakansari Cibinong. Sebelumnya, pelatih berkebangsaan Korea Selatan ini harus mencoret satu pemain sebelum mulai berlatih.

BACA JUGA: Legenda Timnas Vietnam Minta VFF Belajar dari Indonesia

Nama Cahya Supriadi harus dicoret karena mengalami cedera saat bermain untuk Timnas Indonesia U-20. Posisi Cahya akhirnya digantikan oleh penggawa Persis Solo, M. Riyandi.

Dari 23 pemain yang dipanggil Shin Tae-yong, kebanyakan posisi diisi oleh nama yang sudah tidak asing lagi. Hanya ada dua pemain debutan yakni Muhammad Ferrari dan Ramadhan Sanantha.

Tetapi, walau sudah dipanggil untuk membela pasukan Garuda, belum tentu mereka memiliki waktu bermain reguler di klub mereka masing-masing. Lantas siapa sajakah mereka?

BACA JUGA: Profil Robi Darwis, Transformasi Posisi yang Bawa Garuda Nusantara Terbang Tinggi



Berikut 5 Pemain Timnas Indonesia yang Belum Bermain Reguler di Klub:
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Ernando Ari Tak Gentar...
Ernando Ari Tak Gentar Saingi Emil Audero: Selama Makan Nasi, Saya Siap!
Egy Maulana Vikri Absen...
Egy Maulana Vikri Absen saat Timnas Indonesia vs Australia
Daftar Skuad Timnas...
Daftar Skuad Timnas Australia vs Indonesia, di Babak 3 Kualifikasi Piala Dunia 2026, 12 Pilar Absen
Profil Sayed Mohammed...
Profil Sayed Mohammed Jaffer: Kiper Bahrain yang Ketar-Ketir dengan Perkembangan Timnas Indonesia
Super Tim Patrick Kluivert:...
Super Tim Patrick Kluivert: Armada Elite di Balik Timnas Indonesia
Erick Thohir: Alhamdulillah,...
Erick Thohir: Alhamdulillah, Emil Audero, Dean James, dan Joey Pelupessy Bisa Didaftarkan ke Timnas Indonesia
Kabar Baik! Kevin Diks...
Kabar Baik! Kevin Diks Pulih dari Cedera, Begini Statistik sang Bek Lawan Chelsea
Emil Audero Cs Didaftarkan...
Emil Audero Cs Didaftarkan Bela Timnas Indonesia Lawan Australia dan Bahrain!
Patrick Kluivert Efek,...
Patrick Kluivert Efek, Mees Hilgers: Kehadirannya Ciptakan Antusiasme!
Rekomendasi
Gempa 5,5 Guncang Toli-Toli...
Gempa 5,5 Guncang Toli-Toli Sulteng, BMKG: Waspadai Gempa Susulan
Irfan Hakim Bagi-bagi...
Irfan Hakim Bagi-bagi THR, Saksikan Keseruan Family 100 di MNCTV
Matangkan Jakarta Kota...
Matangkan Jakarta Kota Global, QRIS Tap dengan NFC Resmi Diterapkan di MRT
Berita Terkini
Ernando Ari Tak Gentar...
Ernando Ari Tak Gentar Saingi Emil Audero: Selama Makan Nasi, Saya Siap!
36 menit yang lalu
Hasil All England 2025:...
Hasil All England 2025: Rehan/Gloria Tersingkir, Ganda Campuran Indonesia Habis!
57 menit yang lalu
Erick Thohir Pasang...
Erick Thohir Pasang Target Tinggi: Timnas U-17 Wajib Lolos Piala Dunia 2025!
2 jam yang lalu
Profil Hasim Rahman...
Profil Hasim Rahman Sr, Mantan Raja Kelas Berat yang Remehkan Canelo Bakal Dikalahkan Terence Crawford
3 jam yang lalu
Alex Pereira vs Magomed...
Alex Pereira vs Magomed Ankalaev Jilid 2 Dapat Lampu Hijau dari Presiden UFC
4 jam yang lalu
Egy Maulana Vikri Absen...
Egy Maulana Vikri Absen saat Timnas Indonesia vs Australia
4 jam yang lalu
Infografis
Negara Paling Korup...
Negara Paling Korup di Asia Tenggara, Indonesia Nomor Berapa?
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved