4 Prestasi Steven Gerrard Sebagai Pelatih: Nomor 2 Tak Terkalahkan Sepanjang Musim
loading...
A
A
A
BIRMINGHAM - Steven Gerrard resmi dipecat Aston Villa sebagai pelatih, Jumat (21/10/2022). Legendaris Liverpool itu gagal mengangkat performa klub tersebut dan hanya memetik dua kemenangan dalam 11 laga Liga Inggris 2022/2023.
Perjalanan Gerrard dengan The Villans harus berakhir sebelum genap setahun menangani klub yang bermarkas di Villa Park tersebut.
Gerrard mendapat pinangan Aston Villa karena performa apiknya ketika menukangi klub Liga Skotlandia Rangers.
Berikut 4 prestasi Steven Gerrard saat menjadi pelatih
1. Juara Liga Skotlandia 2020/2021
Ketika melakoni debutnya di Liga Skotlandia pada tahun 2018/2019, Steven Gerrard mampu mengantar The Gers bercongkol di posisi ke dua.
Musim berikutnya mantan kapten Liverpool tersebut juga masih gagal membawa si biru juara. Barulah pada musim 2020/2019 Gelar Juara Liga berhasil didapatkan trofi tertingginya.
2. Tak terkalahkan sepanjang musim 2020/2021
Ketika meraih juara, Rangers berhasil mempertahankan rekor tak terkalahkannya dengan meraih 32 kemenangan dan 6 hasil imbang.
Skuad asukannya ini juga berhasil mencatatkan hasil produktif dengan mencetak 92 gol dan kebobolan 13 gol. Ditambah dengan catatan clean sheet sebanyak 26 kali dari 38 laga yang dijalani.
3. Rekor kemenangan kandang
Musim 2020/2021 juga menjadi musim yang istimewa bagi Rangers karena meraih rekor 100 persen kemenangan di Ibrox Stadium.
Bahkan sang rival abadi Celtic juga dibuat tak berkutik di kandang Rangers dengan hasil 0-1 pada pekan ke-22 dan kalah 1-4 pada pekan ke-3 championship round.
4. Mengakhiri dominasi Glasgow Celtic
Sebelum kedatangan Steven Gerrard di Ibrox Stadium, Celtic telah mencatatkan juara selama 9 musim berturut turut sejak 2011/2012.
Bahkan Rangers sempat dinyatakan bangkrut pada tahun 2012 dan sempat turun ke divisi kasta ke dua ketika sang musuh bebuyutan berada di puncak. Namun perlahan tapi pasti Rangers mulai merangkak naik dan bahkan berhasil merebut gelar juara dari tangan rivalnya itu.
Perjalanan Gerrard dengan The Villans harus berakhir sebelum genap setahun menangani klub yang bermarkas di Villa Park tersebut.
Gerrard mendapat pinangan Aston Villa karena performa apiknya ketika menukangi klub Liga Skotlandia Rangers.
Berikut 4 prestasi Steven Gerrard saat menjadi pelatih
1. Juara Liga Skotlandia 2020/2021
Ketika melakoni debutnya di Liga Skotlandia pada tahun 2018/2019, Steven Gerrard mampu mengantar The Gers bercongkol di posisi ke dua.
Musim berikutnya mantan kapten Liverpool tersebut juga masih gagal membawa si biru juara. Barulah pada musim 2020/2019 Gelar Juara Liga berhasil didapatkan trofi tertingginya.
2. Tak terkalahkan sepanjang musim 2020/2021
Ketika meraih juara, Rangers berhasil mempertahankan rekor tak terkalahkannya dengan meraih 32 kemenangan dan 6 hasil imbang.
Skuad asukannya ini juga berhasil mencatatkan hasil produktif dengan mencetak 92 gol dan kebobolan 13 gol. Ditambah dengan catatan clean sheet sebanyak 26 kali dari 38 laga yang dijalani.
3. Rekor kemenangan kandang
Musim 2020/2021 juga menjadi musim yang istimewa bagi Rangers karena meraih rekor 100 persen kemenangan di Ibrox Stadium.
Bahkan sang rival abadi Celtic juga dibuat tak berkutik di kandang Rangers dengan hasil 0-1 pada pekan ke-22 dan kalah 1-4 pada pekan ke-3 championship round.
4. Mengakhiri dominasi Glasgow Celtic
Sebelum kedatangan Steven Gerrard di Ibrox Stadium, Celtic telah mencatatkan juara selama 9 musim berturut turut sejak 2011/2012.
Bahkan Rangers sempat dinyatakan bangkrut pada tahun 2012 dan sempat turun ke divisi kasta ke dua ketika sang musuh bebuyutan berada di puncak. Namun perlahan tapi pasti Rangers mulai merangkak naik dan bahkan berhasil merebut gelar juara dari tangan rivalnya itu.
(sha)