Gelar Turnamen Biliar Kapolres Cup Seri I, Kombes Pol M. Eka Fathurrahman Berharap Lahirkan Pebiliar Berprestasi

Kamis, 22 Desember 2022 - 22:20 WIB
loading...
Gelar Turnamen Biliar...
Kapolresta Kendari, Kombes Pol M. Eka Fathurrahman, berharap turnamen biliar Kapolres Cup Seri I ini bisa melahirkan atlet berprestasi dari Kendari / Foto: MPI
A A A
KENDARI - Kapolresta Kendari, Kombes Pol M. Eka Fathurrahman, membuka babak utama 16 besar Turnamen biliar Kapolres Cup Seri I di Atrium Mall The Park Kota Kendari, Sulawesi Tenggara, Kamis (22/12/2022). Pada kesempatan itu, dia menyebut bahwa ini merupakan terobosan baru bisa menggelar turnamen di mall.

Eka Fathurrahman mengatakan, kegiatan yang dilaksanakan di mall bertujuan untuk mendekatkan diri dengan masyarakat melalui olahraga selain itu juga sebagai bentuk dukungan menyosialisasikan olahraga biliar kepada pengunjung yang datang, sehingga olahraga biliar bisa lebih diketahui dan familiar.

BACA JUGA: Turnamen Biliar Kapolres Cup Seri I Digelar di Mall, Hamka Jaya: Ini Gebrakan POBSI!

"Kami Ingin mendekatkan diri dengan masyarakat melalui olahraga, ini terobosan baru sebab turnamen kerap dilaksanakan di rumah biliar," ujar Eka.

Eka berharap dengan rutinitas turnamen biliar di Kota Kendari akan melahirkan atlet atau pebiliar yang berprestasi yang dapat meng ahruman nama daerah di kancah regional maupun nasional.

BACA JUGA: Kapolresta Kendari Buka Babak Utama 16 Besar Turnamen Biliar Kapolres Cup Seri I

Kapolresta bersama POBSI juga berencana akan melaksanakan sirkuit biliar sebagai upaya promosi daerah melalui olahraga.

"Ke depan kami bersama POBSI mengagendakan Sikunir Biliar sebagai promosi daerah Kota Kendari," ungkapnya.
(yov)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Achmad Fadil Nasution...
Achmad Fadil Nasution Temukan Banyak Pebiliar Potensial di POBSI Pool Men & Women 2025
Angeline Terharu usai...
Angeline Terharu usai Juara POBSI Pool Men & Women Seri 1 Jakarta 2025
Angeline Juara POBSI...
Angeline Juara POBSI Pool Men & Women 2025
Turnamen POBSI Pool...
Turnamen POBSI Pool Men & Women 2025 Diharapkan Jadi Wadah Atlet Sebelum Mentas di Ajang Internasional
Kata Jefry Zen usai...
Kata Jefry Zen usai Juara POBSI Pool Men & Women 2025
Hasil Final Putra POBSI...
Hasil Final Putra POBSI Pool Men & Women 2025: Jefry Zen Kunci Gelar Juara
Atlet Sambut Positif...
Atlet Sambut Positif Turnamen POBSI Pool Men & Women 2025 yang Digelar di PBC
Pesan Kevin Sanjaya...
Pesan Kevin Sanjaya untuk Peserta POBSI Pool Men & Women 2025
Buka POBSI Pool Men...
Buka POBSI Pool Men & Women Series 2025, Hary Tanoesoedibjo: Pembibitan Masif Lahirkan Juara Dunia
Rekomendasi
Tenny Tap Ceritakan...
Tenny Tap Ceritakan Kisah Bisikan Misterius di Perumahan yang Bikin Nyawa Melayang!
Mengenal 24/7 Permanent...
Mengenal 24/7 Permanent Bracelet, Gelang Permanan ISAGO Jewels yang Didesain Eksklusif
Jet Tempur Rusia Masuk...
Jet Tempur Rusia Masuk ke Zona Identifikasi Pertahanan Udara Korea Selatan
Berita Terkini
Timnas Indonesia U-17...
Timnas Indonesia U-17 Minimal Runner Up Grup untuk Lolos ke Piala Dunia U-17 2025
1 jam yang lalu
Kevin Diks Menyusul...
Kevin Diks Menyusul Skuad Timnas Indonesia ke Australia, Ini Jadwalnya
1 jam yang lalu
Gagal Kalahkan Daud...
Gagal Kalahkan Daud Yordan, Tamatlah Riwayat George Kambosos Jr!
2 jam yang lalu
Berapa Jauh Jarak yang...
Berapa Jauh Jarak yang Ditempuh Pemain Abroad Timnas Indonesia ke Australia?
3 jam yang lalu
Magomed Ankalaev Senggol...
Magomed Ankalaev Senggol Rekam Jejak Kotor Jon Jones
5 jam yang lalu
Go Ahead Eagles Dukung...
Go Ahead Eagles Dukung Penuh Dean James Bela Timnas Indonesia
6 jam yang lalu
Infografis
Musuh-musuh Utama AS...
Musuh-musuh Utama AS dan NATO akan Gelar Latihan Perang
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved