Juventus Mencari Pengganti Morata di Emirates Stadium

Rabu, 22 Juni 2016 - 21:15 WIB
Juventus Mencari Pengganti...
Juventus Mencari Pengganti Morata di Emirates Stadium
A A A
TURIN - Juventus segera bergerak setelah Alvaro Morata resmi dibeli lagi oleh Real Madrid. La Vecchia Signora kabarnya membidik penyerang Arsenal asal Chille sebagai calon pengganti.

Juventus menerima 32 juta euro karena merelakan Morata kembali lagi ke Santiago Bernabeu. Uang itu rencananya akan digunakan untuk merekrut Alexis Sanchez. Mantan pemain Barcelona itu sebenarnya sudah lama diincar Si Nyonya Tua. Tapi, kalah cepat dari Arsenal yang berhasil merekrutnya pada 2014.

Ketidak mampuan Juventus merekrut Sanchez saat itu karena masih mengalami masalah keuangan. Sekarang, setelah merebut Scudetto lima kali beruntun, kas Si Nyonya Tua sudah sehat lagi. Terlebih, uang yang didapat dari Madrid setara dengan mahar Sanchez.

Kabarnya Arsenal membanderol Sanchez dengan harga tidak kurang dari 31 juta euro. Itu jumlah uang yang dikeluarkan The Gunners waktu merekrutnya dari Barcelona. Dengan kata lain, Juventus tidak perlu lagi mencari dana tambahan.

Juventus menilai Sanchez sebagai sosok tepat untuk menggantikan Morata. Ketajaman pemain berusia 27 tahun itu tetap terjaga selama bertugas di Emirates Stadium. Dia selalu mencetak di atas 10 gol setiap musimnya.
(mir)
Berita Terkait
Telikung Barcelona dan...
Telikung Barcelona dan Juventus, Arsenal Amankan Bek Kiri PSG
Juventus Resah, Matthijs...
Juventus Resah, Matthijs De Ligt Diperebutkan 3 Klub Liga Inggris
Update Bursa Transfer...
Update Bursa Transfer Liga Inggris 2023/2024: Belum Banyak Kejutan!
Jual Striker Andalan,...
Jual Striker Andalan, Arsenal Tunggu Tawaran Barca dan Inter
Catatan Bursa Transfer...
Catatan Bursa Transfer Musim Panas Klub Liga Inggris, Arsenal Paling Boros
Manuel Akanji, Bek Poliglot...
Manuel Akanji, Bek Poliglot Incaran Arsenal
Berita Terkini
Yamaha Umumkan Skuad...
Yamaha Umumkan Skuad Gahar 2025: Siap Dominasi Lintasan Balap Nasional dan Asia!
2 jam yang lalu
Hasil All England 2025:...
Hasil All England 2025: Sabar/Reza Melaju ke Semifinal!
3 jam yang lalu
Marc Marquez Beri Semangat...
Marc Marquez Beri Semangat untuk Jorge Martin yang Cedera: Kami Merindukanmu di Lintasan!
3 jam yang lalu
Ernando Ari Tak Gentar...
Ernando Ari Tak Gentar Saingi Emil Audero: Selama Makan Nasi, Saya Siap!
4 jam yang lalu
Hasil All England 2025:...
Hasil All England 2025: Rehan/Gloria Tersingkir, Ganda Campuran Indonesia Habis!
4 jam yang lalu
Erick Thohir Pasang...
Erick Thohir Pasang Target Tinggi: Timnas U-17 Wajib Lolos Piala Dunia 2025!
6 jam yang lalu
Infografis
10 Bandara InJourney...
10 Bandara InJourney Airports Terbaik di Asia Pasifik 2024!
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved