Rosicky waspadai Arshavin

Rabu, 06 Juni 2012 - 23:49 WIB
Rosicky waspadai Arshavin
Rosicky waspadai Arshavin
A A A
Sindonews.com - Gelandang Republik Ceko Tomas Rosicky mengungkapkan, ia mewaspadai mantan rekan setimnya di Arsenal yaitu Andrey Arshavin sebagai ancaman terbesar dari Rusia. Menurutnya tidak ada keraguan jika Arshavin adalah penyerang yang berbahaya.

"Ketika Anda menonton pertandingan tim Rusia, Andrey adalah pemain kunci dalam tim nasional dan tidak ada keraguan tentang hal itu. Andrey adalah pemain besar dan saya yakin ia akan menjadi ancaman terbesar bagi kami," ungkap Rosicky seperti dilansir Soccerway.com.

Kapten Ceko ini juga mengklaim jika Rusia yang datang sebagai semi finalist Euro 2008 merupakan favorit teratas di Grup A yang dihuni oleh tuan rumah Polandia, Yunani, Rusia dan Republik Ceko sendiri.

"Jika Anda berbicara tentang favorit di kelompok ini, maka itu adalah Rusia. Mereka memiliki tim yang sangat berpengalaman dan bermain dengan sepak bola yang baik. Jadi kami pasti memiliki pertandingan yang paling sulit pada pertandingan pertama," ungkap Rosicky.

"Pada pertandingan pertama kami akan bertemu dengan Rusia, dengan banyak pemain berpengalaman dalam tim mereka pasti mereka akan menjadi lawan yang sulit," ungkapnya.
(aww)
Berita Terkait
Ternyata Ini Rahasia...
Ternyata Ini Rahasia Bangkitnya Valentino Rossi
Dinamis Tanpa Marquez,...
Dinamis Tanpa Marquez, Perebutan Podium Juara Sulit Ditebak
Lantaran Kejar Podium...
Lantaran Kejar Podium ke-200, Rossi Bisa Menggila di Brno
Dovizioso Janjikan Desmosedici...
Dovizioso Janjikan Desmosedici Lebih Ganas di Brno
Franco Morbidelli Dedikasikan...
Franco Morbidelli Dedikasikan Podium di Brno untuk Valentino Rossi
Belanda Dibendung Spanyol,...
Belanda Dibendung Spanyol, Gol Tunggal Jerman Bungkam Rep Ceko
Berita Terkini
Link Live Streaming...
Link Live Streaming Indonesia U-17 vs Korea Utara U-17 di Perempat Final Piala Asia U-17
10 menit yang lalu
Demi Keluarga dan Mimpi...
Demi Keluarga dan Mimpi Besar: Tekad Menggebu Fadly Alberto Jelang Duel Kontra Korea Utara U-17
39 menit yang lalu
Barcelona Bertandang...
Barcelona Bertandang ke Markas Dortmund di Leg Kedua Liga Champions, Link Nonton di Sini
1 jam yang lalu
Hari Ini, Timnas Indonesia...
Hari Ini, Timnas Indonesia U-17 vs Korea Utara U-17 di Perempat Final Piala Asia U-17 2025
1 jam yang lalu
Komposisi Tim Indonesia...
Komposisi Tim Indonesia di Piala Sudirman 2025: Ini Daftar Jagoan Bulu Tangkis Merah Putih!
1 jam yang lalu
Top Skor Piala Asia...
Top Skor Piala Asia U-17 2025: Evandra Tergeser, Asa Kembali Malam Ini
2 jam yang lalu
Infografis
Waspadai Penyakit yang...
Waspadai Penyakit yang Rentan Menyerang saat Mudik Lebaran
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved