Inoue Banyak Lakukan Hal Sia-Sia saat Hentikan Nieves

Senin, 11 September 2017 - 12:32 WIB
Inoue Banyak Lakukan...
Inoue Banyak Lakukan Hal Sia-Sia saat Hentikan Nieves
A A A
CARSON - Juara dunia kelas terbang super versi WBO, Naoya "Monster" Inoue mengungkapkan bahwa kemenangannya atas petinju Amerika Serikat, Antonio "Carita" Nieves bukanlah kemenangan termanis yang bisa didapatnya.

Petinju belum terkalahkan berkebangsaan Jepang itu tanpa ampun menghentikan Nieves di ronde keenam, setelah sudut Nieves meminta untuk tidak melanjutkan pertarungan lagi ketika ronde enam berakhir.

Pertempuran yang berlangsung pada Minggu (10/9) WIB di StubHub Center, Carson, California, AS itu menjadi debut Inoue di panggung tinju Negeri Paman Sam. Sebelumnya, Inoue tidak pernah berlaga di luar negara asalnya, Jepang.

Meski berhasil memaksa kubu Nieves untuk menghentikan pertarungan, namun penampilan Inoue masih belum mendapat respons yang baik dari para kritikus. Inoue pun mencoba untuk menanggapi hal tersebut.

"Itu bukan kemenangan termanis, tapi saya akan mengambilnya dan membangun diri untuk yang berikutnya," ucap Inoue kepada The Japan Times.

Menurut petinju 24 tahun itu, Nieves yang lebih banyak berlari menghindari dirinya membuatnya tidak bisa melakukan banyak hal. "Tidak banyak yang bisa saya lakukan saat dia berlari dari saya sepanjang pertarungan," tegas pemilik rekor 14-0, 12KO.

"Saya sudah ke dalamnya, terlalu ke dalamnya, sebenarnya. Itu semacam sesuatu yang sia-sia, saya akan mengakuinya," ungkap Inoue.
(nug)
Berita Terkait
Biodata dan Agama Fernando...
Biodata dan Agama Fernando Martinez, Petinju Terkejam Kelas Bantam Junior yang Tak Terkalahkan
Akhir Era Keemasan Petinju...
Akhir Era Keemasan Petinju Kelas Bantam Junior 52,1 Kg?
Murodjon Akhmadaliev...
Murodjon Akhmadaliev KO Ronny Rios, Perpanjang Status Raja KO
Srisaket Sor Rungvisai...
Srisaket Sor Rungvisai Mau Pulangkan Sabuk Kelas 52,2 Kg Ke Thailand
Junto Nakatani, Namanya...
Junto Nakatani, Namanya Dikenal Berkat Robohkan Andrew Moloney di Detik-detik Akhir Pertarungan
Felix Alvarado Lepas...
Felix Alvarado Lepas Sabuk IBF, Naik Kelas Terbang Kejar Juara 2 Divisi
Berita Terkini
Status Pengganti Dadakan,...
Status Pengganti Dadakan, Ester Nurumi Siap Beri yang Terbaik
1 jam yang lalu
Bayern Muenchen vs FSV...
Bayern Muenchen vs FSV Mainz 05 di Pekan ke 31 Bundesliga: Malam Ini pukul 20.30 WIB, Live di iNews
1 jam yang lalu
Eubank Jr Kecam Tim...
Eubank Jr Kecam Tim Benn usai Didenda Rp7,6 M karena Kelebihan Berat 0,05 Pon
5 jam yang lalu
Kisah Masa Kecil Belal...
Kisah Masa Kecil Belal Muhammad, Dulu Diremehkan Punya Etnis Arab Kini Jadi Juara UFC
6 jam yang lalu
Keseruan Cristiano Ronaldo...
Keseruan Cristiano Ronaldo vs Sandy Walsh di Liga Champions Asia Elite
7 jam yang lalu
Jadwal Timnas Indonesia...
Jadwal Timnas Indonesia Mei-Desember 2025: Garuda Terbang Tinggi ke Pentas Dunia!
8 jam yang lalu
Infografis
3 Ruas Tol Fungsional...
3 Ruas Tol Fungsional Dibuka Gratis saat Mudik Lebaran 2025
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved