Luis Suarez Ingin Griezmann Gabung Barcelona

Rabu, 09 Mei 2018 - 23:01 WIB
Luis Suarez Ingin Griezmann...
Luis Suarez Ingin Griezmann Gabung Barcelona
A A A
BARCELONA - Penyerang Barcelona Luis Suarez menanggapi positif kabar Antoine Griezmann akan bergabung dengan Barcelona. Striker asal Uruguay itu menyebut pemain berkelas harus bergabung dengan tim terbaik dunia.

Seperti dilansir football-espana, Suarez mengatakan Griezmann harus bergabung dengan Barcelona untuk memenangkan gelar bergengsi yang tak bisa dia dapatkan bersama Atletico Madrid.

"Sangat menarik jika kami kedatangan pemain berkelas seperti Antoine. Dia memiliki kualitas yang tinggi dan sudah bermain di level tertinggi bersama Atletico selama bertahun-tahun, bahkan menjadi bagian penting dari serangan mereka," ujar Suarez.

"Dia akan diterima di Barcelona. Dia tidak akan mengambil tempat siapa pun dan dia akan bergabung bersama kami untuk memenangkan piala penting dengan tim terbaik dunia."

Sebelumnya, Manajemen Atletico Madrid berang dengan sikap Barcelona yang terus merayu Griezmann untuk bergabung di bursa tranfser musim panans 2018. Atletico menilai Barcelona 'kurang ajar' karena tidak menghormati klub pemilik Griezmann.

Atletico sudah melaporkan pada FIFA pada Desember lalu karena juara La Liga Spanyol musim ini melakukan pendekatan ilegal. (Baca Juga: Rayu Antoine Griezmann, Barcelona Dinilai 'Kurang Ajar').
(sha)
Berita Terkait
Barcelona Cari Pengganti...
Barcelona Cari Pengganti Gavi di Bursa Transfer Musim Dingin
10 Peristiwa Paling...
10 Peristiwa Paling Disorot di Bursa Transfer La Liga 2020
Bos Liga Spanyol Yakin...
Bos Liga Spanyol Yakin Real Madrid Boyong Kylian Mbappe
Real Madrid Puasa Belanja...
Real Madrid Puasa Belanja Pemain di Bursa Transfer Musim Dingin
Setien Pastikan Posisi...
Setien Pastikan Posisi Rakitic Aman, Bagaimana dengan Coutinho?
Barcelona Resmi Datangkan...
Barcelona Resmi Datangkan Pemain 19 Tahun dari Racing Santander
Berita Terkini
Kejutan! Pangsuma FC...
Kejutan! Pangsuma FC Hancurkan Black Steel FC 4-1, Tantang Bintang Timur Surabaya di Semifinal!
2 jam yang lalu
AHRT Siap Ukir Sejarah...
AHRT Siap Ukir Sejarah Baru di ARRC 2025: Bidik Juara di 3 Kelas!
2 jam yang lalu
Futsal Nation Cup 2025:...
Futsal Nation Cup 2025: Gilvan Quattrick, Bintang Timur Surabaya ke Semifinal usai Bungkam Sadakata United 5-3
3 jam yang lalu
Nonton Laga Tunda LaLiga...
Nonton Laga Tunda LaLiga Villarreal vs Espanyol di VISION+, Perebutan Poin Krusial!
5 jam yang lalu
Indonesia Siap Hadirkan...
Indonesia Siap Hadirkan Ice Ring Airdome Pertama di Asia Tenggara!
5 jam yang lalu
76 Indonesian Downhill...
76 Indonesian Downhill 2025: Ternadi Bike Park Jadi Arena Pertempuran Para Downhiller Elite Indonesia
6 jam yang lalu
Infografis
3 Penyebab Para Jenderal...
3 Penyebab Para Jenderal Israel Sudah Tak Ingin Serang Gaza
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved