Kemenangan atas AZ Alkmaar Ajarkan Man United Banyak Hal

Jum'at, 13 Desember 2019 - 11:00 WIB
Kemenangan atas AZ Alkmaar...
Kemenangan atas AZ Alkmaar Ajarkan Man United Banyak Hal
A A A
MANCHESTER - Ole Gunnar Solskjaer menyebut timnya, Manchester United, belajar banyak setelah menang 4-0 atas AZ Alkmaar. Salah satunya tentang memperdalam skuat.

Menjamu wakil Belanda itu di Stadion Old Trafford, Jumat (13/12/2019) waktu Indonesia, Manchester United sempat frustrasi di babak pertama. Empat gol Setan Merah lahir di babak kedua, tepatnya lewat aksi Ashley Young (53'), Mason Greenwood (58' dan 64'), serta Juan Mata (62').

Setelah kemenangan itu, Solskjer sadar bahwa timnya tidak memiliki kedalaman skuat yang mumpuni. Padahal rotasi merupakan kunci sukses tim dalam menghadapi jadwal kompetisi yang padat.

"Kami ingin lebih kuat di banyak posisi. Jika Anda membandingkan skuat kami dengan tim lain, kami sudah cukup kuat, tetapi membutuhkan dua atau tiga pemain untuk melengkapinya," kata Solkjaer dikutip Tribuna. (Baca juga: AZ Jadi Korban Keganasan Manchester United di Old Trafford )

Menurut sejumlah laporan, Manchester United akan melakukan manuver transfer di jendela transfer Januari 2020. Sejumlah nama telah dikaitkan dengan Setan Merah, di antaranya Jadon Sancho (Borussia Dortmund) dan Erling Braut Haaland (Salzburg).
(mir)
Berita Terkait
Ronaldo Bawa Manchester...
Ronaldo Bawa Manchester United Lolos ke Fase Gugur Liga Europa
Susunan Pemain Manchester...
Susunan Pemain Manchester United vs LASK
Susunan Pemain Manchester...
Susunan Pemain Manchester United vs Kopenhagen
Preview Manchester United...
Preview Manchester United vs Barcelona: Mengadu Rekor
Manchester United vs...
Manchester United vs Sevilla: Meredam Kutukan Tim Spanyol
Preview Villarreal vs...
Preview Villarreal vs Manchester United: Rintangan Ole!
Berita Terkini
Eliano Reijnders Dikabarkan...
Eliano Reijnders Dikabarkan Masuk Radar Transfer Klub Prancis
2 jam yang lalu
Perbandingan Market...
Perbandingan Market Value Timnas Indonesia vs Australia: Beda Tipis!
3 jam yang lalu
Daud Yordan Hancurkan...
Daud Yordan Hancurkan Kambosos Jr dengan Serangan Verbal: Kamu Jatuh KO!
3 jam yang lalu
Perbandingan Kekuatan...
Perbandingan Kekuatan Timnas Indonesia vs Australia yang Kehilangan 6 Starternya
4 jam yang lalu
Indonesia Pastikan Tempat...
Indonesia Pastikan Tempat di Final All England 2025, Reza Pahlevi: Semoga Tidak Sampai di Sini Saja
5 jam yang lalu
Market Value Mees Hilgers...
Market Value Mees Hilgers Kalahkan Seluruh Skuad Timnas Malaysia dan Thailand
5 jam yang lalu
Infografis
Pesan Kekuatan dan Kemenangan...
Pesan Kekuatan dan Kemenangan Hamas Diterima Jelas di Israel
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved