Peselancar temukan ombak setinggi 30 meter

Senin, 04 Februari 2013 - 09:28 WIB
Peselancar temukan ombak...
Peselancar temukan ombak setinggi 30 meter
A A A
Sindonews.com - Mungkin ini omabak tertinggi yang pernah ditemukan di era modern ini, ombak setinggi 100 kaki atau 30 meter di pesisir Kota Nazare berhasil ditemukan Garrett McNamara, peselancar terkenal dari Amerika berhasil taklukkan, Portugal.

Garrett McNamara memang menghabiskan masa kecilnya memecah ombak di utara Hawaii bersama kakak lelakinya, hal ini membuat dirinya menjadi salah satu peselancar paling kondang di dunia.

Sebelumnya, dirinya menjadi orang pertama yang melakukan selancar di ombak gletser pada 2007. Tahun 2011 lalu, McNamara berhasil taklukkan ombak tertinggi yakni 24 meter. Dan tahun ini, dirinya kembali memecahkan rekor menaklukkan ombak tertinggi yakni 30 meter di pesisir kota Nazare, Portugal. Sayangnya, pemecahan rekor kali ini belum resmi dirayakan seperti rekor pada 2011 lalu yang dinobatkan di California.

"Sangat menyenangkan melakukan hal ini. Saya tidak mau besar kepala, tapi saya beritahu ya, saat mereka mengumumkan nama saya, rasanya lebih deg-deg-an dibanding menaklukkan semua ombak sepanjang tahun ini," tutur McNamara saat penobatan rekornya tahun 2011 lalu, seperti dilansir dari News Australia.

Mau tau Videonya klik Di sini: Wow, Video Ombak Setinggi 30 Meter
(wbs)
Berita Terkait
Rans Prestige Sportainment...
Rans Prestige Sportainment Dukung Kemajuan Olahraga Nasional
Momen Keseruan Spektakuler...
Momen Keseruan Spektakuler Acara Merah Meriah Sportainment
Sekda DKI: Formula E...
Sekda DKI: Formula E Hadir sebagai Green Sportainment
Atlet Rusia Pernah Ditawari...
Atlet Rusia Pernah Ditawari Rp2,9 miliar untuk Berkencan dengan Pria Hidung Belang
Kisah Rodman saat Berkunjung...
Kisah Rodman saat Berkunjung ke Korut: Dari Karpet Merah hingga Sambutan Meriah
Gara-Gara Video Panas,...
Gara-Gara Video Panas, Lavezzi Merasa Diperas
Berita Terkini
Mengintip Serunya Momen...
Mengintip Serunya Momen Atlet Biliar Nomor 1 Dunia Fedor Gorst di Bekasi
45 menit yang lalu
Hasil Futsal Nation...
Hasil Futsal Nation Cup 2025: Dramatis! Cosmo JNE Jakarta ke Semifinal Usai Bungkam Unggul FC Lewat Adu Penalti
1 jam yang lalu
Kontroversi Mandatory:...
Kontroversi Mandatory: IBF Paksa Daniel Dubois vs Derek Chisora
1 jam yang lalu
Orang Tua Atlet Cilik...
Orang Tua Atlet Cilik Rasya Alteza Apresiasi Dukungan MNC Lido City di Kejuaraan Silat Internasional
2 jam yang lalu
MNC Lido Dukung Atlet...
MNC Lido Dukung Atlet Cilik Pencak Silat Tampil di Ajang Internasional
2 jam yang lalu
Profil Djenna de Jong,...
Profil Djenna de Jong, Bintang Muda Diaspora yang Batal Bela Timnas Indonesia
2 jam yang lalu
Infografis
AS Bombardir ISIS, Trump:...
AS Bombardir ISIS, Trump: Kami akan Temukan dan Membunuhmu!
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved