Andra genjot fisik dan mental

Senin, 11 Maret 2013 - 17:14 WIB
Andra genjot fisik dan...
Andra genjot fisik dan mental
A A A
Sindonews.com - Alexandra Asmasoebrata siap bersaing dalam 10 seri atau putaran Asian Formula Renault (AFR) 2013.Dia akan bersaing dengan 20 pembalap kuat lain dari Finlandia, China, Spanyol, Hongkong, Indonesia, Jepang, Macau, Rusia, Singapura, dan Amerika Serikat.
Andra begitu biasa disapa mengaku, telah menyiapkan segala sesuatu dengan matang. Demi mewujudkan misinya merebut gelar juara Umum AFR series 2013, masalah fisik dan mental menjadi salah satu perhatian.
"Saya dan tim terus giat berlatih, baik fisik, mental, dan latihan mengemudi untuk mempersiapkan diri menghadapi seri perdana sekaligus menjadi juara umum," ujar Alexandra di Jakarta, Senin (11/3).
Balapan AFR sendiri akan memulai Rounds 1-2 di Zhuhai International Circuit, China, 16-17 2013 Maret.Di sirkuit sepanjang 4,3 Km itu, Andra berhasil menorehkan sejarah.
Dia tercatat sebagai wanita pertama di dunia yang pernah menjadi juara pada ajang kejuaraan Asian Formula Renault sejak 11 tahun ajang balapan itu diselenggarakan di Eropa dan Asia.
(dka)
Berita Terkait
Dikenalkan ke Bikers,...
Dikenalkan ke Bikers, Inovasi Balap untuk Motor Harian
Toyota GR Supra Bikin...
Toyota GR Supra Bikin Gazoo Racing Indonesia Dominasi Balap GT 4
Juara Plus Podium Ketiga...
Juara Plus Podium Ketiga Seri 4 ISSOM, Avila Bahar Bidik Juara Nasional di Putaran Kelima, Akhir Oktober
TGRI Dapat Pasokan dari...
TGRI Dapat Pasokan dari GT Radial di Kejuaraan MLDSPOT Autokhana
Usai Penantian Panjang,...
Usai Penantian Panjang, Kejurnas Rally Akhirnya Kembali Hadir di Kalimantan
P1 Academy Digital Motorsport...
P1 Academy Digital Motorsport Indonesia, Wadah Baru Bagi Penggemar Balap
Berita Terkini
Hari Kedua JSSL Singapore...
Hari Kedua JSSL Singapore 7s: Tim U-12 Sapu Bersih Kemenangan dan U-14 Teror Pemuncak Klasemen!
5 jam yang lalu
6 Petarung UFC Terkena...
6 Petarung UFC Terkena Skorsing Medis: Michael Chandler 60 Hari, Alexander Volkanovski 45 Hari!
10 jam yang lalu
Misteri Keyakinan Alex...
Misteri Keyakinan Alex Pereira: Perjalanan Spiritual di Balik Oktagon, Benarkah Mualaf?
11 jam yang lalu
Biodata dan Agama Oleksandr...
Biodata dan Agama Oleksandr Gvozdyk, Petinju Ukraina Penantang Anthony Hollaway yang Menggemparkan
12 jam yang lalu
Ambisi Nova Arianto...
Ambisi Nova Arianto di Piala Dunia U-17 2025: Bawa Timnas Indonesia U-17 Lolos Fase Gugur!
12 jam yang lalu
Daftar Liga Terbaik...
Daftar Liga Terbaik di Asia dan ASEAN 2025: Arab Saudi Teratas, Indonesia Ditelikung Kamboja!
13 jam yang lalu
Infografis
Puluhan Rudal dan Ratusan...
Puluhan Rudal dan Ratusan Drone Rusia Bombardir Ibu Kota Ukraina
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved