Raih pole, Rosberg sedikit kaget

Sabtu, 20 April 2013 - 22:44 WIB
Raih pole, Rosberg sedikit...
Raih pole, Rosberg sedikit kaget
A A A
Sindonews.com - Pembalap Mercedes, Nico Rosberg mengaku sedikit terkejut bisa menjadi yang tercepat di sesi kualifikasi GP Bahrain, Sabtu (20/4/2013).

Rosberg berhak ada di pole position pada balapan nanti setelah mencetak waktu lap terecepat 1 menit 32.330 detik. Ini menjadi pole position keduanya di awal musim ini.

"Apakah saya terkejut? sedikit. Ini belum memperjelas siapa mobil tercepat dalam satu lap,"ujar Rosberg seperti dilansir Supersport.

"Saya benar-benar ingin mengawali musim saya. Ini telah menjadi balapan yang keras di tiga balapan pertama. Hari ini adalah kualifikasi pertama saya yang sebenarnya,"ia menambahkan.

Rosberg membidik kemenangan dalam balapan besok. Namun, dia tahu itu akan sulit.

"Sulit untuk mengatakan bahwa kami punya kecepatan untuk menang balapan besok tapi tentu kami akan mencoba sekuat tenaga untuk menang,"tuturnya.
(wir)
Berita Terkait
Perebutan Juara Dunia...
Perebutan Juara Dunia Formula 1 Masih Tetap Panas
F1 Batalkan Seluruh...
F1 Batalkan Seluruh Race di Luar Eropa, Publik Brasil Kecewa
Penonton Bisa Hadir...
Penonton Bisa Hadir di GP Portugal
Akhir Pahit Pengabdian...
Akhir Pahit Pengabdian Grosjean di Haas
Formula One Belum Mulai,...
Formula One Belum Mulai, Ferrari Sudah Angkat Bendera Putih
Belum Ada Keputusan,...
Belum Ada Keputusan, GP Kanada Masih Diragukan Gelar Formula One
Berita Terkini
Debut Gemilang di JSSL...
Debut Gemilang di JSSL Singapore 7s: Tim U-14 dan U-12 Raih Runner-up!
25 menit yang lalu
Dalton Smith Perpanjang...
Dalton Smith Perpanjang Rekor Menang 18-0, Calon Penakluk Juara WBC Alberto Puello
1 jam yang lalu
Link Live Streaming...
Link Live Streaming Final Piala Asia U-17 2025, Uzbekistan vs Arab Saudi
2 jam yang lalu
Kisah Kotor Kekalahan...
Kisah Kotor Kekalahan Tagir Ulanbekov: Sarung Tangan Dicengkeram, Mata Ditusuk, dan Teriak Khabib Nurmagomedov!
3 jam yang lalu
Perbandingan Prestasi...
Perbandingan Prestasi Timnas Indonesia vs Thailand vs Vietnam di Piala Asia Semua Level Umur
3 jam yang lalu
Asa Diaspora di Piala...
Asa Diaspora di Piala Dunia U-17 2025: Siapa Saja yang Berpeluang Bela Garuda Muda?
4 jam yang lalu
Infografis
Indra Sjafri Raih Gelar...
Indra Sjafri Raih Gelar Keempat Bersama Timnas Indonesia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved