Kimiko sadar sulit tumbangkan Serena

Jum'at, 28 Juni 2013 - 17:09 WIB
Kimiko sadar sulit tumbangkan...
Kimiko sadar sulit tumbangkan Serena
A A A
Sindonews.com - Petenis veteran Jepang, Kimiko Date-Krumm menemui jalan terjal untuk memperpanjang sejarahnya di Wimbledon 2013. Jika ingin menjadi petenis wanita tertua yang tampil di perempat final Wimbledon sejak era terbuka, Kimiko harus melewati hadangan Serena Williams terlebih dahulu.

Ya, petenis nomor satu dunia itu akan menjadi lawan Kimiko di babak ketiga. Petenis berusia 42 tahun itu sadar, akan sulit untuk menghadapi Serena. Meski dirinya pernah bertemu sang kakak, Venus Williams, pertemuan dengan Serena tentu akan jauh berbeda.

"Dia sangat kuat. Sangat, sangat sulit untuk mengalahkannya. Saya bermain dengan Venus dua tahun lalu di sini. Tapi tentu saja, ada perbedaan besar antara Venus dan Serena,"tutur Kimiko seperti dikutip Supersport.

"Dia (Serena) memiliki kekuatan lebih dan dia memiliki, tentu saja, kecepatan yang lebih. Dia memiliki keyakinan. Dia memiliki segalanya. Jadi saya harys mencoba, hanya mencoba yang terbaik. Saya berharap saya bisa bermain lebih dari satu jam, satu jam setengah,"ia menambahkan.
(wir)
Berita Terkait
8 Momen Epik Tak Terlupakan...
8 Momen Epik Tak Terlupakan Sepanjang Masa Grand Slam Wimbledon
Kisah Marketa Vondrousova,...
Kisah Marketa Vondrousova, Juara Wimbledon 2023 dan Obsesinya tentang Tato
Tersingkir Dini di Wimbeldon...
Tersingkir Dini di Wimbeldon 2022, Serena Williams: Saya Nyaris Menang
Mantap! Uang Hadiah...
Mantap! Uang Hadiah Wimbledon 2020 Dibagikan ke Pemain
Wimbledon 2021, Momen...
Wimbledon 2021, Momen Krusial Kembalinya Andy Murray
Awas! Roger Federer...
Awas! Roger Federer Punya Dendam di Wimbledon
Berita Terkini
Jaron Ennis Juara Super,...
Jaron Ennis Juara Super, Ryan Garcia vs Rolly Romero Berebut Sabuk Juara WBA Reguler
26 menit yang lalu
Kontrak Duel Chris Eubank...
Kontrak Duel Chris Eubank Jr vs Conor Benn Bocor ke Publik, Nilainya Mencapai Rp360 Miliar!
38 menit yang lalu
Meski Moncongbulo FC...
Meski Moncongbulo FC Mundur, FFI: Futsal Nation Cup 2025 Tetap Sesuai Jadwal
10 jam yang lalu
4 Pemain Timnas Indonesia...
4 Pemain Timnas Indonesia yang Cedera saat Membela Klubnya
12 jam yang lalu
Mengapa Duel Islam Makhachev...
Mengapa Duel Islam Makhachev vs Belal Muhammad Tidak Akan Pernah Terjadi?
13 jam yang lalu
Venezia Lolos dari Jeratan...
Venezia Lolos dari Jeratan Degradasi Liga Italia? Jay Idzes: Kami Harus Percaya!
14 jam yang lalu
Infografis
Penyebab Tekanan Darah...
Penyebab Tekanan Darah Sulit Turun Meskipun Sudah Konsumsi Obat
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved