Djokovic tak percaya bisa kalahkan Berdych

Kamis, 04 Juli 2013 - 17:48 WIB
Djokovic tak percaya...
Djokovic tak percaya bisa kalahkan Berdych
A A A
Sindonews.com - Unggulan teratas Novak Djokovic tidak menyangka jika dirinya berhasil mengatasi perlawanan unggulan keenam, Tomas Berdych, dalam pertandingan perempat final Wimbledon, Rabu (3/7) sore waktu setempat.

Dalam pertandingan tersebut, Djokovic sempat kerepotan di set pertama dan kedua, sebelum akhirnya menutup permainan dengan kemenangan straight set 7-6, 6-4, 6-3 untuk mencapai semifinal. Djokovic pun memiliki pikiran bahwa sebenarnya Berdych bisa lebih mudah mendapatkan kemenangan.

"Itu adalah pertandingan yang sangat ketat, itu bisa dilalui dengan cara yang bagus," tandas Djokovic. "Dia bisa saja memenangkan dua set pertama, dia mempunyai double break di set kedua. Saya tidak tahu bagaimana saya berhasil untuk terus melaju, saya tidak tahu bagaimana saya membalikannya. Saya sangat senang dengan performa saya. Saya memainkan beberapa permainan terbaik di lapangan rumput dalam karir saya.

"Tomas adalah pemain yang sangat kuat. Seperti yang Anda bisa lihat, kami bermain ketat di set pertama. Itu menambah rasa percaya diri untuk kembali dan melesak di dua set berikutnya."

Kemenangan yang diraih Djokovic itu mengantarnya ke semifinal, untuk berhadapan dengan unggulan kedelapan dari Argentina, Juan Martin del Potro.
(nug)
Berita Terkait
8 Momen Epik Tak Terlupakan...
8 Momen Epik Tak Terlupakan Sepanjang Masa Grand Slam Wimbledon
Kisah Marketa Vondrousova,...
Kisah Marketa Vondrousova, Juara Wimbledon 2023 dan Obsesinya tentang Tato
Tersingkir Dini di Wimbeldon...
Tersingkir Dini di Wimbeldon 2022, Serena Williams: Saya Nyaris Menang
Mantap! Uang Hadiah...
Mantap! Uang Hadiah Wimbledon 2020 Dibagikan ke Pemain
Wimbledon 2021, Momen...
Wimbledon 2021, Momen Krusial Kembalinya Andy Murray
Nonton Live Kejuaraan...
Nonton Live Kejuaraan Tenis Bergengsi Wimbledon di Vision+ TV!
Berita Terkini
Mengungkap Misteri Kilauan...
Mengungkap Misteri Kilauan Trofi Liga Inggris: Lebih dari Sekadar Perak dan Gengsi!
9 menit yang lalu
Mengintip Serunya Momen...
Mengintip Serunya Momen Atlet Biliar Nomor 1 Dunia Fedor Gorst di Bekasi
1 jam yang lalu
Hasil Futsal Nation...
Hasil Futsal Nation Cup 2025: Dramatis! Cosmo JNE Jakarta ke Semifinal Usai Bungkam Unggul FC Lewat Adu Penalti
1 jam yang lalu
Kontroversi Mandatory:...
Kontroversi Mandatory: IBF Paksa Daniel Dubois vs Derek Chisora
2 jam yang lalu
Orang Tua Atlet Cilik...
Orang Tua Atlet Cilik Rasya Alteza Apresiasi Dukungan MNC Lido City di Kejuaraan Silat Internasional
2 jam yang lalu
MNC Lido Dukung Atlet...
MNC Lido Dukung Atlet Cilik Pencak Silat Tampil di Ajang Internasional
3 jam yang lalu
Infografis
Pentagon: China Bisa...
Pentagon: China Bisa Hancurkan Semua Kapal Induk AS dalam 20 Menit
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved