Novak Djokovic melenggang ke final

Minggu, 08 September 2013 - 05:45 WIB
Novak Djokovic melenggang...
Novak Djokovic melenggang ke final
A A A
Sindonews.com - Novak Djokovic haru bekerja ekstra keras untuk bisa melangkah ke final AS Terbuka. Di semifinal, ia mengalahkan Stanislas Wawrinka lewat pertarungan lima set.
Pada laga semifinal yang digelar di Flushing Meadows, Minggu (8/9) dini hari WIB, petenis Serbia itu menang 2-6, 7-6, 3-6, 6-3, dan 6-4
Djokovic haru merelakan set pertama setelah tumbang 2-6 dari Wawrinka. Ia sempat memimpin, kemudian tertinggal 1-4 dari Wawrinka. Sempat memperkecil kedudukan menjadi 2-4 sebelumnya akhir menyerah.
Di set kedua, Djokovic kembali unggul di game pertama sebelum Wawrinka menyamakan kedudukan. Kegagalan backhand Djokovic membuat skor 2-2 dan Wawrinka memimpin 3-2 dari breakpoint.
Sempat tertinggal 2-4, Djokovic bisa menyamakan skor jadi 4-4 dan kemudian berbalik unggul 5-4. Wawrinka memaksa pertandingan dituntaskan melalui tie break setelah skor sama kuat 6-6. Djokovic kemudia akhirnya menang tie break 6-4.
Pertandingan makin seru di set ketiga, Wawrinka berhasil merebut kemenangan di game ini dengan skor 6-3 setelah Djokovic banyak melakukan kesalahan.
Di set keempat, Djokovic langsung unggul 3-0 sebelum diperkecil jadi 1-3. Kemudian menjauhkan skor jadi 5-2. Wawrinka cuma menambah satu poin sebelum Djokovic menuntaskan set ini dengan skor 6-4.
Pada set penentuan baik Djokovic maupun Wawrinka saling susul menyusul skor hingga Djokovic dalam posisi unggul 5-4. Kegagalan Wawrinka mengembalikan pukulan Djokovic membuat petenis Serbia itu akhirnya melaju ke final.
Di final Djokovic akan menunggu pemenang antara Rafael Nadal dan Richard Gasquet.
(dka)
Berita Terkait
AS Terbuka 2021; Daniil...
AS Terbuka 2021; Daniil Medvedev Ingin Novak Djokovic Ikuti Jejaknya ke Final
AS Terbuka; Kalahkan...
AS Terbuka; Kalahkan Leylah Fernandez di Final, Emma Raducanu: Dia Bermain Luar Biasa
Tembus Final AS Terbuka...
Tembus Final AS Terbuka 2021, Jawaban Leylah Fernandez Atas Guru yang Meragukan Kemampuannya
Dua Final Grand Slam...
Dua Final Grand Slam dalam 4 Bulan, Casper Ruud: Seperti Tidak Nyata
Serena Williams Pensiun,...
Serena Williams Pensiun, LeBron James hingga Michelle Obama Beri Penghormatan
AS Terbuka 2021; Melaju...
AS Terbuka 2021; Melaju ke putaran Ketiga, Novak Djokovic Puji Penonton
Berita Terkini
Keunikan David Benavidez:...
Keunikan David Benavidez: Juara WBC-WBA Dunia Tapi Statusnya Penantang Wajib
6 menit yang lalu
Hari Kekalahan Umar...
Hari Kekalahan Umar Nurmagomedov yang Mengguncang UFC
41 menit yang lalu
Link Streaming Barcelona...
Link Streaming Barcelona vs Mallorca LaLiga 2024/25 di VISION+
1 jam yang lalu
Dean James Tampil di...
Dean James Tampil di Liga Europa usai Antar Go Ahead Eagles Juara KNVB Cup
1 jam yang lalu
Maarten Paes Terima...
Maarten Paes Terima Jersey 100 Caps MLS
2 jam yang lalu
Dmitry Bivol Dipaksa...
Dmitry Bivol Dipaksa Lepas Sabuk Juara WBC, Eddie Hearn Kecam WBC Aneh
2 jam yang lalu
Infografis
Balas Dendam ke AS,...
Balas Dendam ke AS, China Naikkan Tarif Impor Jadi 125%
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved