Ajax gugat Pemerintah Belanda

Kamis, 19 September 2013 - 19:19 WIB
Ajax gugat Pemerintah...
Ajax gugat Pemerintah Belanda
A A A
Sindonews.com - Akibat Pemerintah Kota (Pemkot) Belanda, melarang fans Ajax berkonvoi saat bertandang ke Stadion Philips, karena alasan keamanan akhirnya berbuntut panjang.

Saat itu Pemkot Eindhoven memutuskan pendukung Ajax hanya bisa datang ke Stadion Philips dengan menggunakan kereta khusus.

Ajax tidak bisa menerima keputusan Pemkot Eindhoven karena keberangkatan pendukung ke Eindhoven kemungkinan tidak akan mulus karena sedang terjadi perbaikan di jalur kereta api.

Pemkot Eindhoven melarang pendukung Ajax masuk ke Stadion Philips dengan alasan kekhawatiran keamanan. PSV akan menjamu Ajax dalam lanjutan Eredivisie Liga Belanda, Minggu (22/09/13).

Langkah manajemen Ajax menggugat Pemkot Eindhoven mendapat dukungan dari dua kelompok suporter klub berjuluk de Godenzonen.
(wbs)
Berita Terkait
Rans Prestige Sportainment...
Rans Prestige Sportainment Dukung Kemajuan Olahraga Nasional
Momen Keseruan Spektakuler...
Momen Keseruan Spektakuler Acara Merah Meriah Sportainment
Sekda DKI: Formula E...
Sekda DKI: Formula E Hadir sebagai Green Sportainment
Kisah Rodman saat Berkunjung...
Kisah Rodman saat Berkunjung ke Korut: Dari Karpet Merah hingga Sambutan Meriah
Gara-Gara Video Panas,...
Gara-Gara Video Panas, Lavezzi Merasa Diperas
Atlet Rusia Pernah Ditawari...
Atlet Rusia Pernah Ditawari Rp2,9 miliar untuk Berkencan dengan Pria Hidung Belang
Berita Terkini
Hari Kedua JSSL Singapore...
Hari Kedua JSSL Singapore 7s: Tim U-12 Sapu Bersih Kemenangan dan U-14 Teror Pemuncak Klasemen!
3 jam yang lalu
6 Petarung UFC Terkena...
6 Petarung UFC Terkena Skorsing Medis: Michael Chandler 60 Hari, Alexander Volkanovski 45 Hari!
8 jam yang lalu
Misteri Keyakinan Alex...
Misteri Keyakinan Alex Pereira: Perjalanan Spiritual di Balik Oktagon, Benarkah Mualaf?
8 jam yang lalu
Biodata dan Agama Oleksandr...
Biodata dan Agama Oleksandr Gvozdyk, Petinju Ukraina Penantang Anthony Hollaway yang Menggemparkan
9 jam yang lalu
Ambisi Nova Arianto...
Ambisi Nova Arianto di Piala Dunia U-17 2025: Bawa Timnas Indonesia U-17 Lolos Fase Gugur!
10 jam yang lalu
Daftar Liga Terbaik...
Daftar Liga Terbaik di Asia dan ASEAN 2025: Arab Saudi Teratas, Indonesia Ditelikung Kamboja!
10 jam yang lalu
Infografis
Militer Iran Siap Kirim...
Militer Iran Siap Kirim Pasukan untuk Bantu Pemerintah Suriah
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved