Querrey bermimpi jadi rock star

Rabu, 01 Januari 2014 - 05:14 WIB
Querrey bermimpi jadi...
Querrey bermimpi jadi rock star
A A A
Sindonews.com - Petenis tunggal putra Amerika Serikat, Sam Querrey, mengungkapkan jika tidak menjadi seorang petenis profesional, dirinya ingin menjadi seorang musisi. Ya, petenis 26 tahun itu menegaskan bahwa dia bermimpi jadi bintang rock terkenal.

"Saya tidak memainkan alat musik, tapi saya benar-benar ingin berada di sebuah konser musik," ungkap petenis peringkat 46 dunia itu, seperti dikutip laman resmi ATP. "Saya bisa memainkan gitar, menjadi penyanyi, drummer, saya benar-benar tidak memiliki acuan."

"Saya pikir itu akan menyenangkan berada di panggung dan merasakan bagaimana rasanya bisa mendapati teriakan histeris dari semua penonton," papar penggemar band Incubus tersebut.

Sementara, di turnamen Brisbane Internasional, Querrey berhasil melaju ke babak kedua, setelah membekap unggulan ketujuh, Dmitry Tursunov dari Rusia. Di babak kedua, Querrey akan berhadapan dengan petenis tuan rumah, Marinko Matosevic.
(nug)
Berita Terkait
Rans Prestige Sportainment...
Rans Prestige Sportainment Dukung Kemajuan Olahraga Nasional
Momen Keseruan Spektakuler...
Momen Keseruan Spektakuler Acara Merah Meriah Sportainment
Sekda DKI: Formula E...
Sekda DKI: Formula E Hadir sebagai Green Sportainment
Kisah Rodman saat Berkunjung...
Kisah Rodman saat Berkunjung ke Korut: Dari Karpet Merah hingga Sambutan Meriah
Gara-Gara Video Panas,...
Gara-Gara Video Panas, Lavezzi Merasa Diperas
Atlet Rusia Pernah Ditawari...
Atlet Rusia Pernah Ditawari Rp2,9 miliar untuk Berkencan dengan Pria Hidung Belang
Berita Terkini
Saul Canelo Alvarez...
Saul Canelo Alvarez Sindir Rekor Tak Terkalahkan Floyd Mayweather Jr: Dia Seharusnya Kalah Lawan Oscar De La Hoya
1 jam yang lalu
4 Tim Terbaik Piala...
4 Tim Terbaik Piala Asia U-17 2025: Timnas Indonesia U-17 Dijegal Korea Utara
3 jam yang lalu
Nova Arianto Minta Maaf...
Nova Arianto Minta Maaf Timnas Indonesia U-17 Gagal ke Semifinal Piala Asia U-17
4 jam yang lalu
PR Besar Timnas Indonesia...
PR Besar Timnas Indonesia U-17 usai Dicukur Korea Utara, Nova Singgung Persiapan Piala Dunia U-17
4 jam yang lalu
5 Faktor Penyebab Kekalahan...
5 Faktor Penyebab Kekalahan Timnas Indonesia U-17 dari Korea Utara
11 jam yang lalu
Hasil Timnas Indonesia...
Hasil Timnas Indonesia U-17 vs Korea Utara U-17: Garuda Muda Dicukur 0-6!
11 jam yang lalu
Infografis
Balas Dendam ke AS,...
Balas Dendam ke AS, China Naikkan Tarif Impor Jadi 125%
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved