Jamaah Sholat Jumat berhamburan ketemu Evan Dimas

Jum'at, 14 Maret 2014 - 14:30 WIB
Jamaah Sholat Jumat...
Jamaah Sholat Jumat berhamburan ketemu Evan Dimas
A A A
Sindonews.com - Ada yang mengagetkan jamaah Sholat Jumat di Masjid Islamic Centre di Jalan Slamet Riyadi, Samarinda, Kalimantan Timur. Pasalnya, Evan Dimas tampak terlihat ikut sholat di masjid yang disebut-sebut lebih besar dari Masjid Istiqlal Jakarta tersebut.

Usai sholat jumat, sejumlah jamaah kemudian mengerubungi sang kapten Timnas U-19. Tentu saja, banyak jamaah masjid yang berebut ingin minta foto. Akibatnya, Evan Dimas harus melayani satu per satu jamaah untuk foto sambil keluar dari kompleks masjid.

“Langsung berhamburan jamaah lihat Evan Dimas, semuanya rata-rata minta foto. Ada juga yang hanya sekedar salaman,” kata Adhie, seorang jamaah yang ikut mengabadikan keberadaan Evan Dimas di Samarinda, Jumat (14/3).

Timnas U-19 hari ini dijadwalkan akan beruji coba dengan Pusam Samarinda U-21 di Stadion Utama Kaltim (SUK) Palaran. Pertandingan ini merupakan uji coba yang kedua dalam tur di Pulau Kalimantan setelah sebelumnya bertanding melawan Persiba Balikpapan. Timnas U-19 juga dijadwalkan melawan Mitra Kukar U-21 di Stadion Aji Imbut Tenggarong Seberang, Kutai Kartanegara.
(wbs)
Berita Terkait
Rans Prestige Sportainment...
Rans Prestige Sportainment Dukung Kemajuan Olahraga Nasional
Momen Keseruan Spektakuler...
Momen Keseruan Spektakuler Acara Merah Meriah Sportainment
Sekda DKI: Formula E...
Sekda DKI: Formula E Hadir sebagai Green Sportainment
Kisah Rodman saat Berkunjung...
Kisah Rodman saat Berkunjung ke Korut: Dari Karpet Merah hingga Sambutan Meriah
Gara-Gara Video Panas,...
Gara-Gara Video Panas, Lavezzi Merasa Diperas
Atlet Rusia Pernah Ditawari...
Atlet Rusia Pernah Ditawari Rp2,9 miliar untuk Berkencan dengan Pria Hidung Belang
Berita Terkini
Timnas Indonesia Dikalahkan...
Timnas Indonesia Dikalahkan Australia, Pengamat: Peluang Masih Terbuka, Dunia Belum Kiamat!
32 menit yang lalu
Jackson Irvine Puji...
Jackson Irvine Puji Loyalitas Suporter Timnas Indonesia: Tetap Berisik meski Kalah!
1 jam yang lalu
Shin Tae-yong Ungkap...
Shin Tae-yong Ungkap 3 Penyebab Kekalahan Telak Timnas Indonesia dari Australia
2 jam yang lalu
3 Potret Nama Shin Tae-yong...
3 Potret Nama Shin Tae-yong Diteriakkan Suporter Timnas Indonesia saat Dibantai Australia 5-1
3 jam yang lalu
Gempar! Oleksandr Usyk...
Gempar! Oleksandr Usyk Incar Duel Lawan Alex Pereira usai Hadapi Dubois
4 jam yang lalu
Skenario Timnas Indonesia...
Skenario Timnas Indonesia Lolos Putaran 4 Kualifikasi Piala Dunia 2026
5 jam yang lalu
Infografis
Arab Saudi Anjurkan...
Arab Saudi Anjurkan Calon Jamaah Haji Lakukan Vaksinasi
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved