Belgia Tekuk Swedia

Senin, 02 Juni 2014 - 05:14 WIB
Belgia Tekuk Swedia
Belgia Tekuk Swedia
A A A
SOLNA - Menjelang perhelatan Piala Dunia 2014, Belgia mendapatkan hasil bagus. Rode Duivels sukses mengalahkan Swedia dengan skor 2-0.

Bertanding di Friends Arena, Solna, Senin (2/6) dini hari WIB. Dua gol Belgia dicetak oleh Romelu Lukaku dan Eden Hazard.

Belgia langsung mengancam di menit ke-16. Namun tendangan Kevin De Bruyne masih membentur tiang gawang.

Pada menit ke-34, Lukaku membuka skor setelah tendangan keras dari luar kotak penalti merobek gawang Swedia yang dijaga oleh Andreas Isaksson.

Tuan rumah nyaris menyamakan skor pada menit ke-69 melalui Durmaz yang melepaskan tembakan dari tepi kotak penalti namun bola mengenai bagian atas mistar gawang.

Belgia menambah keunggulan di menit ke-78 lewat Hazard. Gelandang Chelsea itu melakukan kerjasama dengan Divock Origi sebelum melepaskan tendangan ke gawang Swedia.

Susunan Pemain

Swedia: Isaksson, Granqvist, Bengtsson, Antonsson (Bengtsson 61'), Lustig (Johansson 84'), Kallstrom (Wernbloom 46'), Zengin, Larsson, Durmaz, Ibrahimovic, Hysen

Belgia: Courtois, Alderweireld, Van Buyten, Kompany, Vermaelen, Witsel, Dembele, De Bruyne, De Bruyne, Hazard (Fellaini 79'), Mertens (Chadli 67'), Lukaku (Origi 73')
(dka)
Berita Terkait
Laga Persahabatan FIFA...
Laga Persahabatan FIFA dan PSSI, Presiden FIFA Cetak 2 Gol
Hasil Laga Persahabatan:...
Hasil Laga Persahabatan: Bungkam Singapura, Sinyal Kebangkitan Kuwait
Inggris Unggul 1-0 Atas...
Inggris Unggul 1-0 Atas Austria, Prancis Cukur Wales 3-0
Hasil Laga Persahabatan:...
Hasil Laga Persahabatan: Malaysia Gulung Hong Kong Dua Gol Tanpa Balas
Jelang Laga Persahabatan,...
Jelang Laga Persahabatan, Pelatih Tanzania Kagum dengan Keramahan Orang Indonesia
Xavi Hernandez Akui...
Xavi Hernandez Akui Barcelona Kesulitan Hadapi Manchester City
Berita Terkini
Profil Joe Calzaghe:...
Profil Joe Calzaghe: Petinju yang Dianggap Terbaik Sepanjang Masa oleh Ricky Hatton
1 jam yang lalu
Sensasi Balap Outdoor...
Sensasi Balap Outdoor di Kailash MX GTX Open 2025: Amankan Posisi, Nikmati Aksi, dan Jangan Lupa Goyang!
2 jam yang lalu
Tony Bellew Ramalkan...
Tony Bellew Ramalkan Usyk Pukul KO Dubois dalam Rematch: Dia Akan Menghentikannya!
2 jam yang lalu
Tatap Piala Dunia U-17...
Tatap Piala Dunia U-17 2025: Pengamat Ingatkan Garuda Muda Jangan Jadi Pemanis
3 jam yang lalu
Sabtu Ini Evandra Florasta...
Sabtu Ini Evandra Florasta Tiba di Malang: Ayah Siapkan Evaluasi
4 jam yang lalu
Biodata dan Agama Anthony...
Biodata dan Agama Anthony Hollaway Petinju Yahudi dengan Tingkat KO Mengerikan!
5 jam yang lalu
Infografis
Takut Perang Nuklir,...
Takut Perang Nuklir, Swedia Serukan Warganya Timbun Makanan
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved