Diego Lopez Menuju Monaco?

Senin, 04 Agustus 2014 - 10:49 WIB
Diego Lopez Menuju Monaco?
Diego Lopez Menuju Monaco?
A A A
MADRID - Penjaga Gawang Real Madrid, Diego Lopez disebut-sebut sedang melakukan pembicaraan dengan klub Liga Prancis AS Monaco. Bahkan kabarnya, kesepakatan personal sudah terjalin antara kedua belah pihak.

Dikutip dari Tribalfootball, Senin (4/8) Lopez tengah mendiskusikan nilai kontrak yang diperkirakan mencapa lima juta Euro atau sekitar Rp 79 miliar.

Nama Diego Lopez sebelumnya telah santer diberitakan akan hengkang dari Santiago Bernabeu pasca Madrid merekrut penjaga gawang Levante, Keylor Navas.

Lopez musim lalu bersaing dengan Iker Casillas demi posisi utama. Lopez kebagian bermain di La Liga Spanyol dan sedangkan Casillas di Liga Champions dan Piala Raja.

Kini setelah datang Keylor Navas, Lopez diisukan marah kepada Madrid dan ia pun meminta dana kompensasi 12 juta Euro atau Rp 191 miliar jika El Real ingin melepasnya.

Madrid kabarnya keberatan dengan hal tersebut. Namun Lopez berkeras bahwa dana kompensasi itu diuat berdasarkan keputusan sepihak Madrid yang ingin dirinya keluar.
(wbs)
Berita Terkait
Bursa Transfer; Real...
Bursa Transfer; Real Madrid Resmi Perkenalkan Camavinga
Proyek Senyap Real Madrid...
Proyek Senyap Real Madrid di Bursa Transfer 2021
Madrid Bakal Dominasi...
Madrid Bakal Dominasi Bursa Transfer, Sebanyak 36 Pemain Bisa Ditawar
Rasmus Hojlund Dikabarkan...
Rasmus Hojlund Dikabarkan Gabung Real Madrid
Real Madrid Dikabarkan...
Real Madrid Dikabarkan Tertarik Permanenkan Joselu
Tinggalkan Real Madrid,...
Tinggalkan Real Madrid, Isco Dilirik 4 Klub
Berita Terkini
Yamaha Umumkan Skuad...
Yamaha Umumkan Skuad Gahar 2025: Siap Dominasi Lintasan Balap Nasional dan Asia!
1 jam yang lalu
Hasil All England 2025:...
Hasil All England 2025: Sabar/Reza Melaju ke Semifinal!
2 jam yang lalu
Marc Marquez Beri Semangat...
Marc Marquez Beri Semangat untuk Jorge Martin yang Cedera: Kami Merindukanmu di Lintasan!
2 jam yang lalu
Ernando Ari Tak Gentar...
Ernando Ari Tak Gentar Saingi Emil Audero: Selama Makan Nasi, Saya Siap!
3 jam yang lalu
Hasil All England 2025:...
Hasil All England 2025: Rehan/Gloria Tersingkir, Ganda Campuran Indonesia Habis!
3 jam yang lalu
Erick Thohir Pasang...
Erick Thohir Pasang Target Tinggi: Timnas U-17 Wajib Lolos Piala Dunia 2025!
5 jam yang lalu
Infografis
Miliarder Elon Musk...
Miliarder Elon Musk Sebut Amerika Serikat sedang Menuju Bangkrut
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved