Uang Bukan Alasan Ramos Bertahan

Kamis, 18 Desember 2014 - 01:57 WIB
Uang Bukan Alasan Ramos...
Uang Bukan Alasan Ramos Bertahan
A A A
MADRID - Bek asal Spanyol, Sergio Ramos percaya diri bakal meneken kontrak baru Real Madrid, di tengah spekulasi kepergian dirinya dari Santiago Bernabeu -kandang Madrid-. Kontrak Ramos sebenarnya masih tersisa dua tahun, tapi belakangan ia disebut bakal meninggalkan klub yang membesarkan namanya tersebut.

Ramos menegaskan uang tidak menjadi pilihannya untuk tetap bertahan. "Sejujurnya, itu adalah hal terakhir yang saya khawatirkan. Namun ini sesuatu yang seharusnya dibicarakan agen saya dengan klub. Kontrak akan berakhir 2017 mendatang dan tujuan saya adalah tetap bertahan," ucap Ramos dilansir Football-Espana, Kamis (18/12).

Belakangan Ramos dikabarkan telah meminta Madrid untuk menaikkkan gajinya, isu ini itu kemudian makin memanas setelah mantan direktur olahraga Madrid, Arrigo Sacchi, ikut berkomentar. Menurut Sacchi, yang mengaku telah bicara dengan Ramos, Presiden Madrid Florentino Perez tak siap memenuhi permintaan gaji Ramos.

"Saya sangat menghormati Sacchi karena dia penting untuk saya ketika saya baru bergabung dengan Real Madrid. Saya bersama dia dalam waktu yang lama. Tapi, seperti yang saya jelaskan di Twitter, saya tidak mengejar uang dan saya tak pernah melakukannya," tandasnya.
(akr)
Berita Terkait
Faktor Lambatnya MU...
Faktor Lambatnya MU di Bursa Transfer
Aksi Aneh Madrid di...
Aksi Aneh Madrid di Bursa Transfer
Inilah Top 10 Transfer...
Inilah Top 10 Transfer Terbesar di Bursa Transfer Musim Panas 2021
Lima Pemain Bintang...
Lima Pemain Bintang Gratisan Ramaikan Bursa Transfer
Messi Gagal Hengkang,...
Messi Gagal Hengkang, Bursa Transfer Mulai Memanas
Bursa Transfer: Chelsea...
Bursa Transfer: Chelsea Ramaikan Perburuan Raheem Sterling
Berita Terkini
Ngamuk Kalah KO, Petinju...
Ngamuk Kalah KO, Petinju Ini Cengkeram dan Pukul Wasit Tinju di Ring
2 menit yang lalu
Rahasia Keperkasaan...
Rahasia Keperkasaan Uzbekistan: Juara Piala Asia U-17, U-20, hingga Menuju Piala Dunia 2026
13 menit yang lalu
Momen George Foreman...
Momen George Foreman Habisi 5 Petinju Brutal dalam Satu Malam
1 jam yang lalu
Pemain Timnas Indonesia...
Pemain Timnas Indonesia Eliano Reijnders Masuk Radar Transfer Selangor FC
1 jam yang lalu
Calvin Verdonk Tutup...
Calvin Verdonk Tutup Pintu Main di Liga Inggris, Bundesliga Jadi Alternatif Jelang Usia Kepala 3
4 jam yang lalu
Kekalahan Islam Makhachev...
Kekalahan Islam Makhachev yang Menodai Rekor Tak Terkalahkan
4 jam yang lalu
Infografis
Alasan Sekutu NATO Menyesal...
Alasan Sekutu NATO Menyesal Beli Jet Tempur Siluman F-35 AS
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved