Sembuh, Muhammad Ali Pulang ke Rumah

Kamis, 08 Januari 2015 - 01:13 WIB
Sembuh, Muhammad Ali...
Sembuh, Muhammad Ali Pulang ke Rumah
A A A
LOUISVILLE - Legenda tinju kelas berat Muhammad Ali dikabarkan sudah keluar rumah sakit. Sebelumnya, legenda berusia 72 tahun masuk rumah sakit akibat terserang penyakit pneumonia. Belakangan, teridentifikasi mengidap infeksi saluran kemih. Penyakitnya itu sempat membuat banyak pihak khawatir mengingat penyakit parkinsonnya sempat kambuh lagi.

Dilansir breakingnews, Rabu (7/1/2015), juru bicara keluarga, Bob Gunnel, mengatakan kliennya itu sudah keluar rumah sakit, Rabu. Tentu kabar ini jadi kado bagi Ali yang sebentar lagi bakal berulang tahun.

Ali, pada 17 Januari nanti berusia 73 tahun. Gunnel menambahkan, mantan juara kelas berat tiga kali itu bakal merayakan ulang tahunnya dengan keluarga dan teman-temannya.

Keluarganya bersyukur kesembuhan Ali berkat banyaknya dukungan. Pasalnya Rasheda Ali, anak perempuannya, sempat menuturkan jika Ayahnya paling suka jika diberi motivasi.

"Ayahku adalah seorang yang kuat. Dia begitu tangguh dan kami sungguh amat bersyukur. Ketika melihat ayah, saya beri tahu dia jika semua orang kini memberikan dukungan padanya. Saya tahu itu akan membantunya jadi lebih baik. Dia akan menyukainya," tutur Rasheda dilansir boxing scene beberapa waktu lalu.
(sha)
Berita Terkait
Rans Prestige Sportainment...
Rans Prestige Sportainment Dukung Kemajuan Olahraga Nasional
Momen Keseruan Spektakuler...
Momen Keseruan Spektakuler Acara Merah Meriah Sportainment
Sekda DKI: Formula E...
Sekda DKI: Formula E Hadir sebagai Green Sportainment
Atlet Rusia Pernah Ditawari...
Atlet Rusia Pernah Ditawari Rp2,9 miliar untuk Berkencan dengan Pria Hidung Belang
Kisah Rodman saat Berkunjung...
Kisah Rodman saat Berkunjung ke Korut: Dari Karpet Merah hingga Sambutan Meriah
Gara-Gara Video Panas,...
Gara-Gara Video Panas, Lavezzi Merasa Diperas
Berita Terkini
Marc Marquez Beri Semangat...
Marc Marquez Beri Semangat untuk Jorge Martin yang Cedera: Kami Merindukanmu di Lintasan!
1 jam yang lalu
Ernando Ari Tak Gentar...
Ernando Ari Tak Gentar Saingi Emil Audero: Selama Makan Nasi, Saya Siap!
2 jam yang lalu
Hasil All England 2025:...
Hasil All England 2025: Rehan/Gloria Tersingkir, Ganda Campuran Indonesia Habis!
2 jam yang lalu
Erick Thohir Pasang...
Erick Thohir Pasang Target Tinggi: Timnas U-17 Wajib Lolos Piala Dunia 2025!
4 jam yang lalu
Profil Hasim Rahman...
Profil Hasim Rahman Sr, Mantan Raja Kelas Berat yang Remehkan Canelo Bakal Dikalahkan Terence Crawford
5 jam yang lalu
Alex Pereira vs Magomed...
Alex Pereira vs Magomed Ankalaev Jilid 2 Dapat Lampu Hijau dari Presiden UFC
5 jam yang lalu
Infografis
Jerman Kehabisan Senjata...
Jerman Kehabisan Senjata untuk Dipasok ke Ukraina
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved