Preview AC Milan Vs Torino: Membendung Dendam Sang Banteng

Selasa, 12 Januari 2021 - 10:31 WIB
Kabar baiknya Milan bisa kembali mengandalkan Zlatan Ibrahimovic yang sudah pulih dari cedera. Sebelumnya penyerang asal Swedia itu sudah bermain lima menit melawan Torino akhir pekan lalu.

Dia kemungkinan bisa mengisi starting XI di laga nanti. Tapi semua keputusan berada di tangan Pioli.

Musim lalu kedua tim jumpa pada perempat final Coppa Italia. Milan berhasil menang dengan skor 4-2 setelah melewati babak tambahan. Ibrahimovic turut menyumbang satu gol.

Perkiraan pemain

AC Milan (4-2-3-1): Donnarumma; Dalot, Kjaer, Romagnoli, Hernandez; Kessie, Calabria; Castillejo, Calhanoglu, Hauge; Leao

Pelatih: Stefano Pioli

Torino (3-5-2): Sirigu; Izzo, Lyanco, Bremer; Singo, Lukic, Rincon, Linetty, Rodriguez; Verdi, Belotti

Pelatih: Marco Giampaolo

Lima pertemuan terakhir

10/01/2021 Serie A AC Milan vs Torino 2-0
Halaman :
Lihat Juga :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More