Hasil Pertandingan NBA, Senin (29/3): Phoenix Suns Pecundangi Hornets
Senin, 29 Maret 2021 - 14:54 WIB
CHARLOTTE - Sebanyak empat pertandingan telah berlangsung dalam lanjutan NBA 2020/2021 . Salah satunya adalah kemenangan Phoenix Suns atas Charlotte Hornets .
Bermain di Spectrum Center, Charlotte, Senin (29/3/2021) waktu Indonesia, Suns lebih dulu tertinggal di kuarter pertama. Namun, mereka berhasil bangkit 26-29, 23-20, 27-18, 14-23 (90-90) untuk memaksa laga berlanjut ke babak overtime.
Di babak overtime ini Suns berhasil mengungguli tuan rumah Charlotte Hornets. Mereka mencetak 11 poin, sedangkan Hornets cuma 7 poin, sehingga laga berakhir dengan skor 101-97 untuk kemenangan tim tamu Phoenix Suns.
Devin Booker menjadi aktor kemenangan Phoenix Suns di pertandingan kali ini. Pemain yang berposisi sebagai shooting guard itu mencetak 35 point, 6 rebound, 3 assist untuk membantu timnya menang.
Sedangkan di kubu Hornets, usaha Devonte Graham mencetak 30 point, 1 rebound, dan 3 assist tak cukup untuk menghindari timnya dari kekalahan. Tercatat ini menjadi kekalahan kandang kesembilan Hornets musim ini.
Hasil Pertandingan NBA
Los Angeles Lakers vs Orlando Magic 96-93
Denver Nuggets vs Atlanta Hawks 126-102
Toronto Raptors vs Portland Trail Blazers 117-122
Charlotte Hornets vs Phoenix Suns 97-101
Bermain di Spectrum Center, Charlotte, Senin (29/3/2021) waktu Indonesia, Suns lebih dulu tertinggal di kuarter pertama. Namun, mereka berhasil bangkit 26-29, 23-20, 27-18, 14-23 (90-90) untuk memaksa laga berlanjut ke babak overtime.
Baca Juga
Di babak overtime ini Suns berhasil mengungguli tuan rumah Charlotte Hornets. Mereka mencetak 11 poin, sedangkan Hornets cuma 7 poin, sehingga laga berakhir dengan skor 101-97 untuk kemenangan tim tamu Phoenix Suns.
Devin Booker menjadi aktor kemenangan Phoenix Suns di pertandingan kali ini. Pemain yang berposisi sebagai shooting guard itu mencetak 35 point, 6 rebound, 3 assist untuk membantu timnya menang.
Sedangkan di kubu Hornets, usaha Devonte Graham mencetak 30 point, 1 rebound, dan 3 assist tak cukup untuk menghindari timnya dari kekalahan. Tercatat ini menjadi kekalahan kandang kesembilan Hornets musim ini.
Hasil Pertandingan NBA
Los Angeles Lakers vs Orlando Magic 96-93
Denver Nuggets vs Atlanta Hawks 126-102
Toronto Raptors vs Portland Trail Blazers 117-122
Charlotte Hornets vs Phoenix Suns 97-101
(mirz)
tulis komentar anda