Penonton Piala Presiden 2022 di Stadion Jadi Acuan Liga 1 2022/2023
Jum'at, 17 Juni 2022 - 15:30 WIB
Lebih lanjut, Lukita menjelaskan bahwa tidak ada peraturan yang berubah untuk penonton yang ingin hadir pada kompetisi Liga 1 musim depan. Namun dia menghimbau untuk tetap menjaga protokol kesehatan, sebab penyebaran virus Covid-19 masih terus terjadi di Indonesia.
“Untuk regulasi secara umum tidak ada perubahan, tapi memang ada beberapa yang harus diperhatikan karena pandemi masih belum berakhir dan semoga cepat berakhir,” jelas Lukita.
“Pemerintah memberikan catatan karena kenaikan omicron, Kemenkes terus akan memantau dan saya harap protokol tidak kembali ketat seperti musim sebelumnya karena cukup merepotkan seperti di seri kelima di Bali,” lanjutnya.
“Penonton harus vaksinasi minimal 2 kali untuk menonton langsung. Agar lebih aman dicek dan tetap menjalankan protokol seperti memakai masker untuk kebaikan semua pihak,” pungkasnya.
“Untuk regulasi secara umum tidak ada perubahan, tapi memang ada beberapa yang harus diperhatikan karena pandemi masih belum berakhir dan semoga cepat berakhir,” jelas Lukita.
“Pemerintah memberikan catatan karena kenaikan omicron, Kemenkes terus akan memantau dan saya harap protokol tidak kembali ketat seperti musim sebelumnya karena cukup merepotkan seperti di seri kelima di Bali,” lanjutnya.
“Penonton harus vaksinasi minimal 2 kali untuk menonton langsung. Agar lebih aman dicek dan tetap menjalankan protokol seperti memakai masker untuk kebaikan semua pihak,” pungkasnya.
(sha)
Lihat Juga :
tulis komentar anda