Misi di GP Indonesia 2022, Andrea Dovizioso: Jangan Sampai Kalah Lagi!

Sabtu, 12 Maret 2022 - 01:00 WIB
loading...
A A A
Terkait strategi di GP Indonesia, mantan pembalap Ducati itu mengatakan akan menggunakan ban yang sama seperti di Losail. Kali ini Dovizioso berharap bisa bersaing dengan pembalap MotoGP lainnya.

“Terkait keausan ban, kami juga perlu mengatasinya. Tetapi, di Indonesia kami akan memiliki ban yang berbeda. Sebab, disana semua pembalap memulai hampir dari nol. Kami tertinggal jauh dan mau tidak mau harus mendekat," tegasnya.

Disisi lain, Dovizioso tidak suka disebut kurang kompetitif atau tidak diperhitungkan dalam perburuan gelar MotoGP 2022. “Saya tidak suka fakta bahwa saya kurang kompetitif atau tidak bisa mengendalikan situasi," ungkapnya.



"Itulah yang saya fokuskan. Tidak masalah bagi saya jika orang-orang tidak membicarakan saya saat ini terkait perebutan gelar," pungkasnya.

(mirz)
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright ©2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1364 seconds (0.1#10.140)