Gabung ke Juventus, impian Llorente tercapai

Sabtu, 26 Januari 2013 - 02:33 WIB
Gabung ke Juventus,...
Gabung ke Juventus, impian Llorente tercapai
A A A
Sindonews.com - Striker Striker Athletic Bilbao Fernando Llorente mengungkapkan rasa senangnya bisa bergabung dengan Juventus. Dengan bergabung dengan Si Nyonya Tua, impian Llorente sudah tercapai.
Juventus sudah mengumumkan kepindahan striker berusia 27 tahun ini pada Kamis (24/1). Penyerang timnas Spanyol ini akan berkostum Le Zebre pada Juli 2013.
Llorente sudah memperkuat Bilbao selama delapan tahun, dan berterima kasih kepada fans dan klub atas dukungannya selama ini
“Sang pemain ingin menyampaikan ucapan terima kasih kepada klubnya, Athletic, dan para suporter atas semua penerimaan yang luar biasa selama beberapa tahun,” demikian pernyataan yang dirilis di laman pribadi Llorente.
“Lebih jauh, sang pemain mengakui telah mewujudkan impiannya dengan dikontrak salah satu klub terhebat di dunia.” sambungnya.
Tak lupa, Llorente juga mengucapkan terima kasih kepada klub barunya tersebut karena membuat semuanya menjadi mudah
(aww)
Berita Terkait
Athletic Bilbao Yakin...
Athletic Bilbao Yakin Bisa Kembali Lukai Barcelona
Susunan Pemain Athletic...
Susunan Pemain Athletic Bilbao vs Atletico Madrid
Athletic Bilbao Sesumbar...
Athletic Bilbao Sesumbar Bakal Sulitkan Real Madrid
Athletic Bilbao vs Barcelona:...
Athletic Bilbao vs Barcelona: Jatah Robert Lewandowski
Rumor Transfer: Chelsea...
Rumor Transfer: Chelsea Tawar Bek Muda Athletic Bilbao Rp339 Miliar
Athletic Bilbao Digadang-gadang...
Athletic Bilbao Digadang-gadang Bakal Kuasai Piala Raja Spanyol di Final Copa del Rey 2023/2024
Berita Terkini
Nonton Laga Tunda LaLiga...
Nonton Laga Tunda LaLiga Villarreal vs Espanyol di VISION+, Perebutan Poin Krusial!
38 menit yang lalu
76 Indonesian Downhill...
76 Indonesian Downhill 2025: Ternadi Bike Park Jadi Arena Pertempuran Para Downhiller Elite Indonesia
2 jam yang lalu
Cosmo JNE Tumbangkan...
Cosmo JNE Tumbangkan Unggul FC Lewat Adu Penalti di Laga Pembuka Futsal Nation Cup 2025
2 jam yang lalu
Potret Timnas Indonesia...
Potret Timnas Indonesia U-20 Berhadapan dengan Diego Maradona
3 jam yang lalu
Khamzat Chimaev Amuk...
Khamzat Chimaev Amuk Dricus du Plessis, Caio Borralho Jadi Penyelamat?
3 jam yang lalu
Mengungkap Misteri Kilauan...
Mengungkap Misteri Kilauan Trofi Liga Inggris: Lebih dari Sekadar Perak dan Gengsi!
4 jam yang lalu
Infografis
Presiden Ukraina Zelensky:...
Presiden Ukraina Zelensky: China Memasok Senjata ke Rusia!
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved