Balap sepeda menuju era baru

Jum'at, 19 April 2013 - 02:47 WIB
Balap sepeda menuju...
Balap sepeda menuju era baru
A A A
Sindonews.com - Mantan manajer tim Lance Armstrong, Johan Bruyneel percaya olahraga balap sepeda akan memasuki era baru pasca beberapa bulan yang penuh kontroversi.

Dunia balap sepeda memang tengah diguncang krisis. Pembalap mereka satu persatu terbukti menggunakan doping. Yang paling heboh tentu saja pengakuan tujuh kali juara Tour de France, Lance Armstrong.

"Saya senang bahwa dengan melalui semua kontroversi dalam beberapa bulan terakhir, olahraga (balap sepeda) sudah menang. Para pembalap tampak untuk merangkul era baru bersama fans,"kata pria asal Belgia itu dalam website resminya.

Bruynell kemudian menunjuk Fabian Cancellara, Peter Sagan dan Mark Cavendish sebagai pembalap yang "mendapatkan kekaguman para fan" musim ini.

Soal kasus Armstrong, Bruyneel tak bisa berkomentar. "Akan ada waktu dan tempat bagi saya untuk berbagi pikiran dan wawasan tentang subyek saya, tapi tidak sekarang karena proses sedang berlangsung,"tuturnya.
(wir)
Berita Terkait
Atlet Sepeda Nasional...
Atlet Sepeda Nasional Yanthi Fuchianty Bidik Kemenangan di GFNY Bali 2023
Chris Froome Ditantang...
Chris Froome Ditantang Bersepeda 36 Jam Wujud Dukungan Tenaga Medis
Yanthi Fuchianty Berbagi...
Yanthi Fuchianty Berbagi Strategi untuk Raih Kemenangan di GFNY Bali 2023
Event Sepeda Internasional...
Event Sepeda Internasional GFNY 2023 Bali Genjot Ekonomi Warga Lokal
Indonesian Downhill...
Indonesian Downhill 2024 Seri Kedua: Downhillers Elite Berburu Gelar Juara di Ternadi Bike Park
Jakarta Group Ride ke-2...
Jakarta Group Ride ke-2 GFNY Bali-IFG Life: Menikmati Jalur Emas Ibu Kota
Berita Terkini
Yamaha Umumkan Skuad...
Yamaha Umumkan Skuad Gahar 2025: Siap Dominasi Lintasan Balap Nasional dan Asia!
2 jam yang lalu
Hasil All England 2025:...
Hasil All England 2025: Sabar/Reza Melaju ke Semifinal!
2 jam yang lalu
Marc Marquez Beri Semangat...
Marc Marquez Beri Semangat untuk Jorge Martin yang Cedera: Kami Merindukanmu di Lintasan!
3 jam yang lalu
Ernando Ari Tak Gentar...
Ernando Ari Tak Gentar Saingi Emil Audero: Selama Makan Nasi, Saya Siap!
4 jam yang lalu
Hasil All England 2025:...
Hasil All England 2025: Rehan/Gloria Tersingkir, Ganda Campuran Indonesia Habis!
4 jam yang lalu
Erick Thohir Pasang...
Erick Thohir Pasang Target Tinggi: Timnas U-17 Wajib Lolos Piala Dunia 2025!
6 jam yang lalu
Infografis
Miliarder Elon Musk...
Miliarder Elon Musk Sebut Amerika Serikat sedang Menuju Bangkrut
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved