Bordeaux angkut mantan striker PSG

Minggu, 05 Januari 2014 - 14:22 WIB
Bordeaux angkut mantan...
Bordeaux angkut mantan striker PSG
A A A
Sindonews. com - Klub Girondins Bordeaux kemarin secara resmi mengumumkan perekrutan mantan striker Guillaume Hoarau dari Paris Saint-Germain (PSG) dengan bebas transfer.

Pemain berusia 29 tahun berstatus bebas transfer setelah meninggalkan klub China Dalian Aerbin. Selanjutnya, dia terlebih dulu harus menjalani tes medis yang direncanakan akan dilakukan pada hari ini sebelum meneken tanda tangan di atas kontrak.

Berapa lama durasi kontrak yang didapat Hoarau sampai saat ini belum diketahui. Striker jangkung yang sudah mengemas 38 gol dalam 114 penampilan di Ligue 1 bersama PSG dari tahun 2208 sampai Januari 2013 itu.

Dia juga mencetak gol kemenangan untuk PSG ke gawang Monaco di final Piala Prancis 2010.
(irc)
Berita Terkait
Presiden Nice Tuding...
Presiden Nice Tuding Pemain Marseille Biang Keladi Kerusuhan
Liga Prancis PSG vs...
Liga Prancis PSG vs Montpellier: Lini Depan Les Parisiens Pincang
Pauleta Soroti Mentalitas...
Pauleta Soroti Mentalitas dan Fisik Mbappe
Jadwal Liga Prancis,...
Jadwal Liga Prancis, Preview PSG vs Clermont: Kesempatan Pemain Muda Unjuk Gigi
Diambang Juara Liga...
Diambang Juara Liga Prancis, PSG Malah Persilakan Sergio Ramos Angkat Kaki Musim Depan
Pochettino Ogah Pesta...
Pochettino Ogah Pesta Perayaan Juara PSG Dirusak
Berita Terkini
Dmitry Bivol Dipaksa...
Dmitry Bivol Dipaksa Lepas Sabuk Juara WBC, Eddie Hearn Kecam WBC Aneh
8 menit yang lalu
Bobotoh Serbu Instagram...
Bobotoh Serbu Instagram Saddil Ramdani: Wilujeng Sumping!
18 menit yang lalu
David Benavidez Juara...
David Benavidez Juara Kelas Berat Ringan WBA Dunia: Terima Kasih WBA
1 jam yang lalu
17 Pemain ASEAN All-Stars...
17 Pemain ASEAN All-Stars saat Tantang Manchester United di Bukit Jalil
1 jam yang lalu
PB POBSI Harap Kehadiran...
PB POBSI Harap Kehadiran Juara Dunia Pacu Semangat Atlet Biliar Indonesia
2 jam yang lalu
Juara Dunia Biliar Fedor...
Juara Dunia Biliar Fedor Gorst Pamer Keahlian di 4 Lokasi Ini!
2 jam yang lalu
Infografis
2.000 Mantan Tentara...
2.000 Mantan Tentara Afghan Tidak Dapat Suaka ke Inggris
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved