Duo Zambia termotivasi selamatkan Sochaux

Kamis, 09 Januari 2014 - 00:49 WIB
Duo Zambia termotivasi...
Duo Zambia termotivasi selamatkan Sochaux
A A A
Sindonews.com - Tim peserta Ligue 1 Prancis, Sochaux, telah melakukan kesepakatan kontrak dengan dua pemain internasional Zambia yakni Stoppila Sunzu dan Nathan Sinkala. Duo Zambia itu akan reuni dengan pelatih Herve Renard, yang membawa Zambia memenangkan Piala Afrika 2012.

Sunzu, yang menempati posisi sebagai pemain belakang, bergabung dengan kontrak 3,5 tahun dari klub asal Kongo, TP Mazembe. Sementara itu, gelandang Sinkala berstatus sebagai pemain pinjaman dari Mazembe, yang juga terdapat opsi untuk memiliki pemain secara permanen.

Dua pemain itu diharapkan bisa membantu Sochaux untuk terlepas dari ancaman degradasi. Hingga setengah musim kompetisi, Sochaux yang masih berada di posisi kedua dari bawah, klub yang bermarkas di Stade Auguste Bonal itu hanya unggul dua poin dari juru kunci Ajaccio.

"Herve Renard mengenal saya dengan baik dan tahu bagaimana mengelola saya dan bagaimana memotivasi saya," ungkap Sunzu, yang sangat termotivasi untuk menyelematkan Sochaux. "Kami (Sunzu dan Sinkala) tiba untuk menyelamatkan klub dari degradasi."
(nug)
Berita Terkait
Presiden Nice Tuding...
Presiden Nice Tuding Pemain Marseille Biang Keladi Kerusuhan
Liga Prancis PSG vs...
Liga Prancis PSG vs Montpellier: Lini Depan Les Parisiens Pincang
Pauleta Soroti Mentalitas...
Pauleta Soroti Mentalitas dan Fisik Mbappe
Jadwal Liga Prancis,...
Jadwal Liga Prancis, Preview PSG vs Clermont: Kesempatan Pemain Muda Unjuk Gigi
Diambang Juara Liga...
Diambang Juara Liga Prancis, PSG Malah Persilakan Sergio Ramos Angkat Kaki Musim Depan
Pochettino Ogah Pesta...
Pochettino Ogah Pesta Perayaan Juara PSG Dirusak
Berita Terkini
Jelang Putaran Final...
Jelang Putaran Final AFC Womens Futsal Asian Cup 2025 di China, Garuda Pertiwi Geber Latihan di Jogja
3 jam yang lalu
Its Family Time! Laga...
Its Family Time! Laga Terakhir Babak Grup, Saksikan Aksi Timnas Indonesia U-17 Sapu Bersih Kemenangan Live di GTV!
4 jam yang lalu
Hasil Badminton Asia...
Hasil Badminton Asia Championships 2025: Fajar/Rian ke Babak 16 Besar, Chico Aura Angkat Koper!
4 jam yang lalu
10 Raja Kelas Bulu Terbaik...
10 Raja Kelas Bulu Terbaik dalam Sejarah UFC
5 jam yang lalu
Duel Sengit Pembalap...
Duel Sengit Pembalap F1 di Bahrain! Streaming Race-nya di VISION+
5 jam yang lalu
Sejarah Timnas Indonesia...
Sejarah Timnas Indonesia U-17 ke Piala Dunia U-17 Tampar Malaysia
6 jam yang lalu
Infografis
AS Tak Akan Selamatkan...
AS Tak Akan Selamatkan Sekutu NATO-nya Jika Dibom Nuklir Rusia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved