Bale Pemain Terbaik Wales Terbanyak

Selasa, 07 Oktober 2014 - 12:12 WIB
Bale Pemain Terbaik...
Bale Pemain Terbaik Wales Terbanyak
A A A
MADRID - Penyerang Real Madrid, Gareth Bale kembali jadi pemain terbaik Wales untuk keempat kalinya, setelah dipilih oleh Asosiasi Sepak Bola Wales. Pemain 25 tahun itu kembali jadi yang terbaik setelah memenangkan gelar Liga Champions, Piala Super Eropa dan Copa del Rey bersama El Real -julukan Madrid-

Sepanjang 2014, Bale sejauh ini sudah mencetak 21 gol bagi klub maupun negaranya. "Tahun ini sangat fantastis. Saya pindah ke Madrid untuk memenangkan trofi dan beruntung bisa melakukannya," ucap Bale jelang laga kualifikasi Piala Eropa 2016, Selasa (7/10).

"Ketika Anda melihat nama-nama yang menjadi pemenangan penghargaan ini, membuat saya semakin bangga. Ini bukan hanya tentang saya. Keberhasilan setiap individu adalah bagian dari keseluruhan tim dan apa yang sudah kami lakukan selama 12 bulan terakhir," tandasnya.

Dengan empat gelar pemain terbaik, Bale mengalahkan rekor Mark Hughes dan John Hatson yang mengoleksi tiga gelar pemain terbaik Wales. Bale menjadi satu-satunya pemain di negara tersebut yang meraih empat kali gelar pemain terbaik. Bale memang layak mendapatkan gelar ini karena saat ini memang dialah pemain asal Wales yang paling menonjol.
(akr)
Berita Terkait
Setelah Turkiye, Timnas...
Setelah Turkiye, Timnas Wales Ubah Nama Jadi Cymru usai Piala Dunia 2022
Timnas Inggris Jajal...
Timnas Inggris Jajal Kekuatan Wales Bulan di Oktober
Ladeni Wales, Xhaka...
Ladeni Wales, Xhaka Siap Bawa Swiss Tembus Babak 16 Besar di Piala Eropa 2020
Dominic Calvert-Lewin...
Dominic Calvert-Lewin Merasa Hampa Cetak Gol Debut Tanpa Keluarga
Jadwal Inggris vs Wales:...
Jadwal Inggris vs Wales: Bukan Derbi Britania Biasa!
Hasil UEFA Nations League:...
Hasil UEFA Nations League: Comeback Impresif, Polandia Terkam Wales
Berita Terkini
Meski Moncongbulo FC...
Meski Moncongbulo FC Mundur, FFI: Futsal Nation Cup 2025 Tetap Sesuai Jadwal
3 jam yang lalu
4 Pemain Timnas Indonesia...
4 Pemain Timnas Indonesia yang Cedera saat Membela Klubnya
5 jam yang lalu
Mengapa Duel Islam Makhachev...
Mengapa Duel Islam Makhachev vs Belal Muhammad Tidak Akan Pernah Terjadi?
6 jam yang lalu
Venezia Lolos dari Jeratan...
Venezia Lolos dari Jeratan Degradasi Liga Italia? Jay Idzes: Kami Harus Percaya!
7 jam yang lalu
Rapat Anggota Tahunan...
Rapat Anggota Tahunan NOC Indonesia 2025, Raja Sapta Oktohari: Momen Perkuat Komitmen
7 jam yang lalu
Mitos Atau Fakta, Final...
Mitos Atau Fakta, Final Liga Champions di Kota Muenchen Lahirkan Juara Baru?
8 jam yang lalu
Infografis
5 Negara dengan Umat...
5 Negara dengan Umat Islam Terbanyak di Dunia Tahun 2025
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved