Menohok, Mantan Staf Pelatih U-19 Kritik Peran Klub Bangun Timnas
Kamis, 30 Desember 2021 - 21:04 WIB
“Lha lapangan aja sewa cuma 2 jam. Abis latihan satu tim ya pulang. Kalo gak, bisa diusir sama yang punya lapangan,” sambungnya.
Rochmad pun menawarkan solusi atas problematika yang sudah lama menggerogoti sepak bola Indonesia tersebut. Dirinya menyarankan adanuya regulasi yang mengharuskan klub-klub Indonesia memiliki lapangan latihan sendiri.
“Alangkah baiknya dibikin regulasi semua klub liga 1-2 ada training ground. Harusnya nanti lebih bantu timnas juara,” katanya.
Indonesia masih akan berlaga di Piala AFF 2020 untuk melakoni leg kedua partai final. Laga tersebut digelar di tempat yang sama dengan leg pertama, dan akan berlangsung pada Sabtu 1 Januari 2022.
Rochmad pun menawarkan solusi atas problematika yang sudah lama menggerogoti sepak bola Indonesia tersebut. Dirinya menyarankan adanuya regulasi yang mengharuskan klub-klub Indonesia memiliki lapangan latihan sendiri.
“Alangkah baiknya dibikin regulasi semua klub liga 1-2 ada training ground. Harusnya nanti lebih bantu timnas juara,” katanya.
Indonesia masih akan berlaga di Piala AFF 2020 untuk melakoni leg kedua partai final. Laga tersebut digelar di tempat yang sama dengan leg pertama, dan akan berlangsung pada Sabtu 1 Januari 2022.
(sha)
tulis komentar anda