Hubungan Cagliari dengan Lopez resmi berakhir

Senin, 07 April 2014 - 11:52 WIB
Hubungan Cagliari dengan...
Hubungan Cagliari dengan Lopez resmi berakhir
A A A
Sindonews.com – Selesai sudah karir Diego Lopez bersama Cagliari. I Rossoblu memutuskan mempecat pelatih berusia 39 tahun itu, menyusul kegagalannya untuk mengangkat performa Cagliari.

Keputusan tersebut diumumkan, setelah Cagliari dihajar Juventus dengan skor 1-3 dalam lanjutan Liga Italia Serie A di Sant’Elia, Minggu (6/4). Kekalahan tersebut membuat Rossoblu kini hanya berjarak tujuh poin dari Livorno, yang berada di zona degradasi.

"Saat ini, tim membutuhkan perubahan untuk meraih tujuan kami. Jadi perubahan di manajemen sangat diperlukan," demikian peryataan Cagliari seperti dikutip Football Italia, Senin (7/4).

"Keputusan ini sangat menyakitkan, apalagi Lopez sudah membuktikan dirinya sangat profesional, dan dia adalah simbol di klub ini di masa lalu serta menjadi kapten tim."

Sementara itu, Cagliari belum menentukan siapa pengganti Lopez. Namun beberapa media Italia menyebut mantan asisten pelatih Cagliari, Ivo Pogba, menjadi kandidat pengganti Lopez.
(nug)
Berita Terkait
Ditayangkan RCTI Plus,...
Ditayangkan RCTI Plus, Duel Cagliari vs Juventus Bakal Jadi Ajang Pelampiasan
Hasil Liga Italia Juventus...
Hasil Liga Italia Juventus vs Cagliari: Si Nyonya Tua Dekati 4 Besar
Jelang Cagliari vs Juventus,...
Jelang Cagliari vs Juventus, Massimiliano Allegri: Kami Butuh 3 Poin
Hat-trick Sempurna Ronaldo,...
Hat-trick Sempurna Ronaldo, Pastikan Juventus Lumat Cagliari
Jelang Cagliari vs Genoa;...
Jelang Cagliari vs Genoa; Peluang Perbaiki Peringkat
Lawan Cagliari, Conte...
Lawan Cagliari, Conte Singgung Radja Nainggolan
Berita Terkini
Eliano Reijnders Dikabarkan...
Eliano Reijnders Dikabarkan Masuk Radar Transfer Klub Prancis
18 menit yang lalu
Perbandingan Market...
Perbandingan Market Value Timnas Indonesia vs Australia: Beda Tipis!
1 jam yang lalu
Daud Yordan Hancurkan...
Daud Yordan Hancurkan Kambosos Jr dengan Serangan Verbal: Kamu Jatuh KO!
1 jam yang lalu
Perbandingan Kekuatan...
Perbandingan Kekuatan Timnas Indonesia vs Australia yang Kehilangan 6 Starternya
2 jam yang lalu
Indonesia Pastikan Tempat...
Indonesia Pastikan Tempat di Final All England 2025, Reza Pahlevi: Semoga Tidak Sampai di Sini Saja
3 jam yang lalu
Market Value Mees Hilgers...
Market Value Mees Hilgers Kalahkan Seluruh Skuad Timnas Malaysia dan Thailand
3 jam yang lalu
Infografis
5 Negara NATO dengan...
5 Negara NATO dengan Militer Terkuat Tanpa Amerika Serikat
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved