Korban Terus Bertambah di Prancis, Bagaimana Nasib Tour de France?

Selasa, 14 April 2020 - 17:00 WIB
loading...
Korban Terus Bertambah...
Tour de France tahun ini kemungkinan ditunda atau dibatalkan. Hal itu diyakini setelah pidato terbaru Presiden Prancis, Emmanuel Macron, terkait wabah corona. Foto: ITG
A A A
PARIS - Lomba sepeda paling bergengsi di dunia, Tour de France, tahun ini kemungkinan ditunda atau dibatalkan. Hal itu diyakini setelah pidato terbaru Presiden Prancis, Emmanuel Macron, terkait wabah virus corona COVID-19.

Macron mengungkapkan bahwa karantina wilayah atau lockdown di negerinya akan berlangsung hingga 11 Mei 2020 mendatang. Sementara larangan pertemuan massal alias kumpul-kumpul akan berlangsung lebih lama, yakni hingga awal Juni 2020.

“Jadwal baru untuk tur (acara olahraga Tour de France, red) tampaknya paling cepat pada bulan Agustus,” tulis L’Est Republicain dalam laporannya, Selasa (14/4/2020).

Media olahraga di Prancis meyakini pernyataan tersebut memberi gambaran jelas akan nasib Tour de France yang dijadwalkan berlangsung pada 27 Juni 2020. Dengan pembatasan sosial berlaku hingga awal Juni 2020, event balap sepede legendaris itu sepertinya akan sulit digelar sesuai rencana.

Penyelenggara perombaan, Amaury Sport Organisation, belum memberikan respons terkait perkembangan terbaru dan kebijakan pemerintah Prancis di tengah pandemi. Namun, media setempat meyakini panitia penyelenggara akan lebih memilih penundaan balapan ketimbang membatalkannya.

Sebagai catatan, hingga Selasa (24/4/2020) sore waktu Indonesia, di Prancis tercatat 14.967 orang meninggal akibat terjangkit virus corona COVID-19. Total, ada 98 ribu kasus positif corona di negara tersebut.
(mirz)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Juragan Arema FC Giveaway...
Juragan Arema FC Giveaway Sepeda Edisi L’Etape, Warganet Posting Foto Kocak di Medsos
Juara Tour de France...
Juara Tour de France Meregang Nyawa setelah Menabrak Bus di Kolombia
Sadis, Mark Cavendish...
Sadis, Mark Cavendish Dipukuli Geng Penjahat di Depan Istri dan Anaknya
La Vuelta a Espana 2020...
La Vuelta a Espana 2020 Jadi Pelampiasan Roglic Usai Gagal di TdF
Skandal Doping Nodai...
Skandal Doping Nodai Tour de France 2020
Tak Sekedar Juara, Pogacar...
Tak Sekedar Juara, Pogacar Ukir Sejarah di Tour de France 2020
Cedera, Egan Bernal...
Cedera, Egan Bernal Mundur dari Ajang Tour de France 2020
Virus Corona Intai Pembalap...
Virus Corona Intai Pembalap Tour de France 2020
Juara Eropa Terdepak...
Juara Eropa Terdepak dari TdF 2020
Rekomendasi
SNBT 2025, Ini Daya...
SNBT 2025, Ini Daya Tampung Prodi Ilmu Komunikasi di UNJ dan UPI
Terapkan Budaya Kerja...
Terapkan Budaya Kerja Inklusif, BRI Raih Penghargaan Anugerah Avirama Nawasena dari SBM ITB
Respons Pengesahan RUU...
Respons Pengesahan RUU TNI, Gubernur Lemhannas: Supremasi Sipil Harus Dijunjung Tinggi
Berita Terkini
Biodata dan Agama George...
Biodata dan Agama George Foreman: Petinju Legendaris yang Meninggal Dunia
3 jam yang lalu
Breaking News: George...
Breaking News: George Foreman Meninggal Dunia di Usia 76 Tahun
4 jam yang lalu
Jadwal Timnas Indonesia...
Jadwal Timnas Indonesia vs Bahrain: Nathan Tjoe-A-On, Move On!
6 jam yang lalu
Agen Akui Jay Idzes...
Agen Akui Jay Idzes Diminati Inter Milan dan Atalanta
6 jam yang lalu
FIA World Rally Championship...
FIA World Rally Championship 2025: Safari Rally Kenya Hadir di VISION+
7 jam yang lalu
Duel Spektakuler Anthony...
Duel Spektakuler Anthony Joshua vs Jake Paul Bakal Digelar Tahun Depan?
15 jam yang lalu
Infografis
AS Terus Lanjutkan Penjajahan...
AS Terus Lanjutkan Penjajahan di Suriah karena Kuasai 90% Minyak
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved