Perbandingan Prestasi Shin Tae-yong vs Hwang Sung-hong, Siapa Pelatih Terbaik?

Kamis, 25 April 2024 - 18:11 WIB
Menurut catatan Transfermarkt, Shin Tae-yong telah mengoleksi 3 gelar sejak mulai melatih Brisbane Roar di tahun 2005. Sejak saat itu pula Shin Tae-yong menukangi sejumlah tim seperti Seongnam Ilhwa Chunma dan Timnas Korea Selatan.

Bersama klub Seongnam Ilhwa Chunma, STY sudah menggondol dua gelar yakni juara Piala Korea Selatan (2010/2011) dan Liga Champions Asia (2009/2010). Sementara itu, ketika melatih Timnas Korea Selatan, Shin Tae-yong sukses memenangkan Piala Asia Timur (EAFF Championship) 2017. Hebatnya, ia membawa Korea Selatan menjadi juara dengan mayoritas pemain liga lokal.

2. Hwang Sun-hong



Sementara itu, Hwang Sun-hong menurut Transfermarkt sudah mengoleksi 6 gelar. Piala Korea Selatan (2012, 2013), Liga Korea Selatan (2013, 2016), Medali Emas Asian Games 2022, dan Piala Asia Timur (EAFF) U-23 pada tahun 2023/2024.
(sto)
Halaman :
tulis komentar anda
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More