Daftar Skuad Timnas Amerika Serikat di Piala Dunia 2022

Kamis, 10 November 2022 - 07:14 WIB
loading...
Daftar Skuad Timnas...
Timnas Amerika Serikat telah merilis daftar 26 pemain yang tampil di Piala Dunia 2022 / Foto: Kolase
A A A
Timnas Amerika Serikat telah merilis daftar 26 pemain yang tampil di Piala Dunia 2022. Tentunya kesempatan kembali ke panggung sepak bola terbesar untuk pertama kalinya dalam delapan tahun tidak akan disia-siakan.

Timnas Amerika Serikat tergabung di Grup B bersama Inggris, Iran, dan Wales. Amerika Serikat akan mengawali laga perdana penyisihan Grup B melawan Wales di Stadion Ahmad Bin Ali, Senin (21/11/2022). Selanjutnya menantang Inggris, Jumat (25/11/2022).

BACA JUGA: Hasil Piala Liga Inggris, Kamis (10/11/2022): Chelsea, Arsenal, dan Tottenham Tersingkir!

Laga penutup melawan Iran di Stadion Al Thumama pada Selasa (29/11/2022). "Kami sangat bersemangat untuk membawa grup ini untuk bersaing di Piala Dunia Gregg 2022," Gregg Berhalter.

"Keputusan daftar akhir selalu sulit, dan kami menghargai kontribusi semua orang yang membantu kami mencapai titik ini. Kami percaya kami memiliki grup yang berbakat, semangat tim yang kuat, dan yang siap bersaing. Kami sangat bangga dan merasa terhormat untuk mewakili Amerika Serikat dan menghargai semua dukungan luar biasa dari para penggemar kami saat kami menuju ke Qatar," imbuh Berhalter.

BACA JUGA: Witan Sulaeman Cetak Gol, AS Trencin Menang 5-0 dan Lolos Perempat Final Piala Slovakia

Daftar Skuad Timnas Amerika Serikat:

Kiper

Matt Turner

Sean Johnson

Ethan Horvath

Bek

Sergino Dest

Cameron Carter Vickers

Aaron Long

Shaq Moore

Tim Ream

Antonee Robinson

Joe Scally

Deandre Yedlin

Walker Zimmerman.

Gelandang

Brenden Aaronson

Kellyn Acosta

Tyler Adams

Luca De La Torre

Weston McKennie

Yunus Musah

Cristian Roldan

Penyerang

Christian Pulisic

Jesus Ferreira

Jordan Morris

Gio Reyna

Josh Sargent

Tim Weah

Haji Wright

(yov)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright ©2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.2383 seconds (0.1#10.140)