Hari Ini, Kapten Dortmund Mulai Latihan Setelah Sembuh Cedera

Kamis, 20 Agustus 2020 - 06:09 WIB
Marco Reus.Foto/OneFootball
DORTMUND - Mulai hari ini, Kamis (20/8/2020), kapten Borussia Dortmund Marco Reus akan mengambil bagian dalam latihan tim.

(Baca juga: Jadi Pelatih Baru Barcelona, Ronald Koeman : Ini Pekerjaan Spesial)

Reus absen sejak laga DFB Pokal putaran ketiga kontra Werder Bremen. Awalnya, Reus diperkirakan pulih saat pramusim, tapi kemudian diundur karena peradangan tendon.

(Baca juga: Alasan Tolak Lazio, Silva: Sociedad Punya Asa dan Gaya Bermain Cocok)



Pada Selasa (18/8/2020) Reus mengunggah video yang menunjukkan bahwa dia tengah latihan sendiri di Instagram, sementara rekan-rekan setimnya tengah menjalani latihan pramusim di Switzerland.

"Reus kini sudah terbebas dari rasa sakit, dan sudah tak sabar untuk kembali ke lapangan," tulis SportBILD.
(zil)
Lihat Juga :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More